Iklan

Pertanyaan

Sebuah lup memiliki lensa dengan kekuatan 20 D. Seorang pengamat dengan jarak titik dekat 30 cm menggunakan lup tersebut. Tentukan letak benda dan perbesaran lup untuk mata berakomodasi pada jarak 20 cm!

Sebuah lup memiliki lensa dengan kekuatan 20 D. Seorang pengamat dengan jarak titik dekat 30 cm menggunakan lup tersebut. Tentukan letak benda dan perbesaran lup untuk mata berakomodasi pada jarak 20 cm!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

02

:

41

Klaim

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bendaberada 6,67 cm di depan lupdan perbesaran lup untuk mata berakomodasi adalah 7,5 kali.

 benda berada 6,67 cm di depan lup dan perbesaran lup untuk mata berakomodasi adalah 7,5 kali.

Pembahasan

Diketahui : Ditanya : s dan M saat berakomodasi pada jarak 20 cm. Hitung jarak fokus lup menggunakan persamaan kuat lensa Saat orang menggunakan lup dengan mata berakomodasi pada jarak x, maka bayangan akan jatuh pada titik tersebut. Gunakan persamaan umum lensa untuk menghitung letak benda Perbesaran lup untuk mata berakomodasi: Dengan demikian,bendaberada 6,67 cm di depan lupdan perbesaran lup untuk mata berakomodasi adalah 7,5 kali.

Diketahui :

P equals 20 space straight D S n equals 30 space cm x equals 20 space cm

Ditanya : dan M saat berakomodasi pada jarak 20 cm.

Hitung jarak fokus lup menggunakan persamaan kuat lensa

P equals 1 over f f equals 1 over P f equals 1 over 20 f equals 0 comma 05 space straight m equals 5 space cm 

Saat orang menggunakan lup dengan mata berakomodasi pada jarak x, maka bayangan akan jatuh pada titik tersebut. Gunakan persamaan umum lensa untuk menghitung letak benda

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell 1 over f end cell equals cell 1 over s plus fraction numerator 1 over denominator s apostrophe end fraction end cell row cell 1 over f end cell equals cell 1 over s plus 1 over x end cell row cell 1 fifth end cell equals cell 1 over s plus fraction numerator 1 over denominator 2 0 end fraction end cell row cell 1 over s end cell equals cell 1 fifth minus 1 over 20 end cell row cell 1 over s end cell equals cell fraction numerator 4 minus 1 over denominator 20 end fraction end cell row s equals cell 20 over 3 end cell row bold italic s bold equals cell bold 6 bold comma bold 67 bold space bold cm end cell end table 

Perbesaran lup untuk mata berakomodasi:

M equals S subscript n over f plus S subscript n over x M equals 30 over 5 plus 30 over 20 M equals 6 plus 1 comma 5 M equals 7 comma 5 space kali   


Dengan demikian, benda berada 6,67 cm di depan lup dan perbesaran lup untuk mata berakomodasi adalah 7,5 kali.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang tukang jam bermata normal mengamati benda dengan lup berkekuatan 16 3 2 ​ dioptri. Jika mata menempel pada lup ( d = 0) dan mata berakomodasi pada jarak 30 cm, hitung perbesaran sudutnya!

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia