Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah kerja sama akan menjadi agresif jika ….

Sebuah kerja sama akan menjadi agresif jika ….

  1. suasana pembagian tugas menyenangkan

  2. ada ancaman yang datang dari luar kelompok

  3. ada keinginan untuk mencapai tujuan bersama

  4. iri pada kemampuan anggota lain dalam mencapai tujuan

  5. kekecewaan anggota kelompok karena keinginannya tidak terpenuhi

Iklan

N. Puji

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Kerja sama dapat menjadi semakin kuat apabila ada ancaman yang datang dari luar pihak yang mengancam keberadaan kelompoknya. Namun di sisi lain, kerja sama dapat juga menjadi agresif jika ada anggota yang telah lama bekerja sama merasa kecewa karena keinginannya tidak terpenuhi. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Kerja sama dapat menjadi semakin kuat apabila ada ancaman yang datang dari luar pihak yang mengancam keberadaan kelompoknya. Namun di sisi lain, kerja sama dapat juga menjadi agresif jika ada anggota yang telah lama bekerja sama merasa kecewa karena keinginannya tidak terpenuhi. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kerja sama yang merupakan hasil perintah otoritas atasan atau penguasa disebut dengan ….

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia