Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah industri akan memilih lokasi pabrik dekat dengan pasar jika …. produk yang dihasilkan lebih berat dari pada bahan baku produk yang dihasilkan tidak mudah diangkut bahan baku tidak mudah rusak wilayah pasar yang sempit

Sebuah industri akan memilih lokasi pabrik dekat dengan pasar jika ….

  1. produk yang dihasilkan lebih berat dari pada bahan baku
  2. produk yang dihasilkan tidak mudah diangkut
  3. bahan baku tidak mudah rusak
  4. wilayah pasar yang sempit space 
  1. 1, 2, 3 SAJA yang benar space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar space 

  4. HANYA 4 yang benar space 

  5. SEMUA pilihan benar space 

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Penentuan pemilihan lokasi industri didasari oleh beberapa faktor yang semua tujuannya sama yaitu meminimalkan biaya produksi agar keuntungan semakin besar. Lokasi industri dekat dengan bahan baku. Suatu industri didirikan dekat dengan lokasi ketersedian bahan baku jika didasarkan oleh pertimbangan berikut. bahan baku yang digunakan mudah rusak; biaya angkut bahan baku lebih mahal dibanding biaya angkut barang jadi; dan bahan baku lebih berat dibanding barang jadi. Sifat dan bentuk bahan baku juga memengaruhi terhadap penentuan lokasi industri tersebut. Contoh industri yang harus didirikan dekat dengan bahan baku antara lain industri kayu, industri batu-bara, buah-buahan, gas, minyak. Lokasi industri dekat dengan pasar. Industri didirikan dekat wilayah pemasaran/konsumen jika pertimbangannya adalah sebagai berikut. produksi yang dihasilkan lebih berat dibanding bahan baku; bahan baku yang digunakan tidak mudah rusak; barang produksi mudah rusak; wilayah pemasaran luas. Lokasi industri dekat dengan tenaga kerja. Ketersediaan tenaga kerja menjadi hal penting dalam kemajuan suatu industri. Industri tertentu memilih mendirikan lokasi kegiatan di daerah yang banyak tersedia tenaga kerja terampil dan upahnya relatif murah seperti industri batik, pabrik jamu dan industri rokok. Lokasi industri dekat dengan sarana transportasi. Pemasaran merupakan salah satu faktor yang harus diperhatikan dalam industri. Kelancaran pemasaran akan berpengaruh terhadap keuntungan industri. Lokasi industri harus memperhatikan ketersediaan sarana dan prasarana transportasi untuk mengangkut barang dan komoditas ke konsumen. Berdasarkan penjelasan tersebut, hanya nomor 1,2,dan 3 yang benar. Oleh karena itu, jawaban yangtepat adalah A .

Penentuan pemilihan lokasi industri didasari oleh beberapa faktor yang semua tujuannya sama yaitu meminimalkan biaya produksi agar keuntungan semakin besar. 

Lokasi industri dekat dengan bahan baku. Suatu industri didirikan dekat dengan lokasi ketersedian bahan baku jika didasarkan oleh pertimbangan berikut.

  • bahan baku yang digunakan mudah rusak;
  • biaya angkut bahan baku lebih mahal dibanding biaya angkut barang jadi; dan
  • bahan baku lebih berat dibanding barang jadi.

Sifat dan bentuk bahan baku juga memengaruhi terhadap penentuan lokasi industri tersebut. Contoh industri yang harus didirikan dekat dengan bahan baku antara lain industri kayu, industri batu-bara, buah-buahan, gas, minyak. 

Lokasi industri dekat dengan pasar. Industri didirikan dekat wilayah pemasaran/konsumen jika pertimbangannya adalah sebagai berikut.

  • produksi yang dihasilkan lebih berat dibanding bahan baku;
  • bahan baku yang digunakan tidak mudah rusak;
  • barang produksi mudah rusak;
  • wilayah pemasaran luas.

Lokasi industri dekat dengan tenaga kerja. Ketersediaan tenaga kerja menjadi hal penting dalam kemajuan suatu industri. Industri tertentu memilih mendirikan lokasi kegiatan di daerah yang banyak tersedia tenaga kerja terampil dan upahnya relatif murah seperti industri batik, pabrik jamu dan industri rokok.

Lokasi industri dekat dengan sarana transportasi. Pemasaran merupakan salah satu faktor yang harus diperhatikan dalam industri. Kelancaran pemasaran akan berpengaruh terhadap keuntungan industri. Lokasi industri harus memperhatikan ketersediaan sarana dan prasarana transportasi untuk mengangkut barang dan komoditas ke konsumen. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, hanya nomor 1,2,dan 3 yang benar.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah Aspace 
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

177

Aimee Susilo

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

PT. Roda Vivatex,Tbk adalah salah satu perusahaan terbesar manufaktur tekstil yang memproduksi filamen polister kain tenun. Perusahaan berkembang secepat jenis kain disukai oleh masyarakat di berbagai...

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia