Iklan

Pertanyaan

Sebuah botol kecil memiliki volume 875 cc digunakan untuk mengisikan cairan ke dalam botol besarbervolume 20 liter yang semula kosong. Untuk mengisi botol besar sampai penuh, maka botol kecil dengan volume maksimal tersebut harus digunakan paling sedikit… kali.

Sebuah botol kecil memiliki volume digunakan untuk mengisikan cairan ke dalam botol besar bervolume yang semula kosong. Untuk mengisi botol besar sampai penuh, maka botol kecil dengan volume maksimal tersebut harus digunakan paling sedikit… kali. 

  1. 25undefined 

  2. 24undefined 

  3. 23undefined 

  4. 22undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

07

:

34

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Ingat! Botol kecil bervolume 875 cc akan mengisi botol besar 20 liter sampai penuh. Volume botol besar jika kita ubah ke dalam cc adalah sebagai berikut. Volume botol besar ​ = = = = = ​ 20 liter 20 dm 3 20 × 1.000 cm 3 20.000 cm 3 20.000 cc ​ Selanjutnya, untuk mengisi botol besar sampai penuh,maka banyak penggunaan botol kecil dengan volume maksimaldapat ditentukansebagai berikut. Dengan demikian, untuk mengisi botol besar sampai penuh, maka botol kecil dengan volume maksimal tersebut harus digunakan paling sedikit 23 kali. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Ingat!

begin mathsize 14px style 1 space cc equals 1 space cm cubed 1 space liter equals 1 space dm cubed end style 


Botol kecil bervolume akan mengisi botol besar sampai penuh.undefined 

Volume botol besar jika kita ubah ke dalam cc adalah sebagai berikut.


 


Selanjutnya, untuk mengisi botol besar sampai penuh, maka banyak penggunaan botol kecil dengan volume maksimal dapat ditentukan sebagai berikut.


Error converting from MathML to accessible text.
 

Dengan demikian, untuk mengisi botol besar sampai penuh, maka botol kecil dengan volume maksimal tersebut harus digunakan paling sedikit 23 kali.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!