Iklan

Pertanyaan

Sebuah benda yang awalnya diam ditarik oleh 3 gaya seperti gambar. Berdasarkan gambar di atas, diketahui: 1) percepatan benda nol 2) benda bergerak lurus beraturan 3) benda dalam keadaan diam 4) benda akan bergerak jika berat benda lebih kecil dari gaya tariknya Pernyataan yang benar adalah....

Sebuah benda yang awalnya diam ditarik oleh 3 gaya seperti gambar.

Berdasarkan gambar di atas, diketahui:
1) percepatan benda nol 
2) benda bergerak lurus beraturan 
3) benda dalam keadaan diam 
4) benda akan bergerak jika berat benda lebih kecil dari gaya tariknya 

Pernyataan yang benar adalah....

  1. (1) dan (2)

  2. (1) dan (3)

  3. (1) dan (4)

  4. (1), (2), dan (3)

  5. 4 saja

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

02

:

56

Iklan

A. Muhaemin

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Hitung terlebih dahulu resultan gaya. F = F1+ F2+ (– F3) F = F1+ F2– F3 F = 12 N + 24 – 36 N F = 0 N Ingat! Resultan gaya menunjukkan jumlah semua gaya. Gaya positif jika arahnya ke kanan dan negatif jika arahnya ke kiri. (berlaku hukum I Newton) berarti: Percepatan benda nol Benda tidak bergerak karena awalnya diam

Hitung terlebih dahulu resultan gaya. 
F = F1 + F2 + (– F3)

F = F1 + F2 – F3 

F = 12 N + 24 – 36 N

F = 0 N 

Ingat! 
Resultan gaya menunjukkan jumlah semua gaya. Gaya positif jika arahnya ke kanan dan negatif jika arahnya ke kiri.

 

stack sum space F space equals space 0 with blank below (berlaku hukum I Newton) berarti: 

  • Percepatan benda nol 
  • Benda tidak bergerak karena awalnya diam

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Ferdinanta Yusuf

Makasih ❤️

jian

Mudah dimengerti Makasih ❤️

Putri Dwi Anggreni, S.Pd

Ini yang aku cari!

Hendrik

Makasih ❤️ Mudah dimengerti

Dicky Pratama

Pembahasan terpotong Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!