Iklan

Pertanyaan

Sebuah benda bersuhu T dengan luas penampang A memilki emisivitas 0,3 dan memancarkan radiasi dengan daya sebesar P . Jika benda tersebut diganti dengan benda lain, hal yang dapat dilakukan agar daya yang dipancarkan sebesar 243 P adalah ...

Sebuah benda bersuhu T dengan luas penampang A memilki emisivitas 0,3 dan memancarkan radiasi dengan daya sebesar P. Jika benda tersebut diganti dengan benda lain, hal yang dapat dilakukan agar daya yang dipancarkan sebesar 243P adalah ...

  1. Menggunakan benda dengan emisivitas 0,6 dan suhu 6T, namun luas penampangnya sama.

  2. Menggunakan benda dengan emisivitas 0,9 dan suhu 3T, namun luas penampangnya sama.

  3. Menggunakan benda dengan luas penampang 6A dan suhu 3T, namun emisivitasnya sama.

  4. Menggunakan benda dengan luas penampang 9A dan suhu 3T, namun emisivitasnya sama.

  5. Menggunakan benda dengan luas penampang 27A dan emisivitasnya 0,9, namun suhunya sama.

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

02

:

20

:

42

Klaim

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Diketahui: e 1 = 0,3 e 2 = 0,9 T 1 = T A 1 = A P 1 = P Ditanya: Agar P 2 = 243 P , hal yang dapat dilakukan adalah? Daya yang dipancarkan benda hitam memenuhi persamaan: Maka perbandingan keduanya dapat kita tuliskan sebagai berikut. Kemudian periksa setiap pilihan jawaban. A.) e 2 = 0,6, T 2 = 6 T , dan luas penampangnya sama. Dengan demikian, pilihan A salah. B.) e 2 = 0,9, T 2 = 3 T , dan luas penampangnya sama. Dengan demikian, pilihan B benar. C.) A 2 = 6 A , T 2 = 3 T , dan emisivitasnya sama. Dengan demikian, pilihan C salah. D.) A 2 = 9 A , T 2 = 3 T , dan emisivitasnya sama. Dengan demikian, pilihan C salah. E.) A 2 = 27 A , e 2 = 0,9, dan suhunya sama. Dengan demikian, pilihan E salah. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Diketahui:
e1 = 0,3  
e2 = 0,9 
T1 = T 
A1 = A 
P1 = P 

Ditanya:
Agar P2 = 243P, hal yang dapat dilakukan adalah? 


Daya yang dipancarkan benda hitam memenuhi persamaan:

P equals e blank sigma blank A blank T to the power of 4  

Maka perbandingan keduanya dapat kita tuliskan sebagai berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell P subscript 1 over P subscript 2 end cell equals cell fraction numerator e subscript 1 blank sigma blank A subscript 1 blank T subscript 1 to the power of 4 over denominator e subscript 2 blank sigma blank A subscript 2 blank T subscript 2 to the power of 4 end fraction end cell row cell fraction numerator P over denominator 243 P end fraction end cell equals cell fraction numerator left parenthesis 0 comma 3 right parenthesis left parenthesis A right parenthesis left parenthesis T to the power of 4 right parenthesis over denominator e subscript 2 blank A subscript 2 blank T subscript 2 to the power of 4 end fraction end cell row cell 1 over 243 end cell equals cell fraction numerator left parenthesis 0 comma 3 right parenthesis A T to the power of 4 over denominator e subscript 2 blank A subscript 2 blank T subscript 2 to the power of 4 end fraction end cell end table   


Kemudian periksa setiap pilihan jawaban.

A.)  e2 = 0,6, T2 = 6T, dan luas penampangnya sama.

Error converting from MathML to accessible text.  

Dengan demikian, pilihan A salah.


B.) e2 = 0,9, T2 = 3T, dan luas penampangnya sama.

Error converting from MathML to accessible text.  

Dengan demikian, pilihan B benar.


C.) A2 = 6A, T2 = 3T, dan emisivitasnya sama.

Error converting from MathML to accessible text.  

Dengan demikian, pilihan C salah.


D.) A2 = 9A, T2 = 3T, dan emisivitasnya sama.

Error converting from MathML to accessible text.  

Dengan demikian, pilihan C salah.


E.) A2 = 27A, e2 = 0,9, dan suhunya sama.

Error converting from MathML to accessible text.  

Dengan demikian, pilihan E salah.


Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang ayah pergi ke luar angkasa ketika anaknya berumur 10 tahun. Jika kecepatan pesawat luar angkasa yang digunakan sebesar0,8 c dan pada saat ini anaknya berumur 25 tahun. Waktu yang dibutuhkan ay...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia