Iklan

Pertanyaan

Sebuah balok bergerak dari keadaan diam menuruni suatu bidang miring yang panjang. Bagian pertama bidang miring itu licin dan bagian berikutnya sampai ke dasar bersifat kasar. Setelah bergerak selama beberapa saat di bagian yang kasar, balok berhenti. Pada peristiwa itu .... (1) usaha total pada balok tidak sama dengan nol (2) usaha oleh gaya gravitasi bernilai positif (3) usaha oleh gaya gravitasi sama dengan perubahan energi potensial balok (4) usaha oleh gaya gesek tidak sama dengan nol

Sebuah balok bergerak dari keadaan diam menuruni suatu bidang miring yang panjang. Bagian pertama bidang miring itu licin dan bagian berikutnya sampai ke dasar bersifat kasar. Setelah bergerak selama beberapa saat di bagian yang kasar, balok berhenti. Pada peristiwa itu ....

(1) usaha total pada balok tidak sama dengan nol
(2) usaha oleh gaya gravitasi bernilai positif
(3) usaha oleh gaya gravitasi sama dengan perubahan energi potensial balok
(4) usaha oleh gaya gesek tidak sama dengan nol

  1. (1), (2), dan (3)

  2. (1) dan (3)

  3. (2) dan (4)

  4. (4) saja

  5. Semua benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

54

:

51

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan (2), dan (4) benar.

pernyataan (2), dan (4) benar.

Pembahasan

(1)Pernyataan salah. Jadi, usaha total pada sistem balok adalah nol. (2) Pernyataan benar. Usaha oleh gaya gravitasi bernilai positif karena searah dengan perpindahan balok. (3) Pernyataan salah. Usaha oleh gaya gravitasi tidak sama dengan perubahan energi potensial balok. Seharusnya, usaha oleh gaya gravitasi sama dengan minus perubahan energi potensial balok. (4) Pernyataan benar. Usaha oleh gaya gesek bernilai negatif karena usaha oleh gaya gesek arahnya berlawanan dengan arah perpindahan benda. Ingat benda bergerak ke bawah menuruni bidang miring maka usaha oleh gaya gesek adalah ke atas karena mencoba menahan gerak benda. Sehingga dapat disimpulkan, usaha akibat gayaa gesek tidak sama dengan nol. Jadi, pernyataan (2), dan (4) benar.

(1) Pernyataan salah.

begin mathsize 14px style straight W subscript total equals straight W subscript grav plus straight W subscript gesek  straight W subscript total equals 0 space straight J end style
Jadi, usaha total pada sistem balok adalah nol.

(2) Pernyataan benar.
Usaha oleh gaya gravitasi bernilai positif karena searah dengan perpindahan balok.

(3) Pernyataan salah.
Usaha oleh gaya gravitasi tidak sama dengan perubahan energi potensial balok. Seharusnya, usaha oleh gaya gravitasi sama dengan minus perubahan energi potensial balok.

(4) Pernyataan benar.
Usaha oleh gaya gesek bernilai negatif karena usaha oleh gaya gesek arahnya berlawanan dengan arah perpindahan benda. Ingat benda bergerak ke bawah menuruni bidang miring maka usaha oleh gaya gesek adalah ke atas karena mencoba menahan gerak benda. Sehingga dapat disimpulkan, usaha akibat gayaa gesek tidak sama dengan nol.

Jadi, pernyataan (2), dan (4) benar.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Haikal Faiz

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!