Iklan

Pertanyaan

Sebelum NAFTA terbentuk, kerja sama yang ada di Amerika Utara didahului dengan adanya kesepakatan antara….

Sebelum NAFTA terbentuk, kerja sama yang ada di Amerika Utara didahului dengan adanya kesepakatan antara….

  1. Kanada dan Meksiko

  2. Meksiko dan Amerika Serikat

  3. Amerika Serikat dan Greenland

  4. Kanada dan Greenland

  5. Amerika Serikat dan Kanada

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

48

:

57

Klaim

Iklan

P. Avivah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space

Pembahasan

Kerja sama antarnegara yang ada di kawasan Amerika Utara didahului oleh penandatanganan Canada-United States Free Trade Agreement (CUFTA) oleh Kanada dan Amerika Serikat pada 1988. Selanjutnya, pihak Amerika Serikat menginisiasi perluasan hubungan kerja sama ini dengan Meksiko. Perluasan kerja sama inilah yang akhirnya melatarbelakangi terbentuknya NAFTA . Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Kerja sama antarnegara yang ada di kawasan Amerika Utara didahului oleh penandatanganan Canada-United States Free Trade Agreement (CUFTA) oleh Kanada dan Amerika Serikat pada 1988. Selanjutnya, pihak Amerika Serikat menginisiasi perluasan hubungan kerja sama ini dengan Meksiko. Perluasan kerja sama inilah yang akhirnya melatarbelakangi terbentuknya NAFTA.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam perjalanannya, APEC sebagai organisasi regional di kawasan Asia Pasifik menemui banyak kendala. Salah satunya terjadi saat KTT APEC di Kanada pada tahun 1997 yang mengalami kendala karena ….

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia