Iklan

Pertanyaan

Sebelum merazia secara paksa, satpol PP terlebih dahulu melakukan penertiban pedagang kaki lima dengan cara memasang spanduk besar dan pamflet larangan berjualan di atas trotoar jalan. Dalam spanduk dan pamphlet tersebut juga tertera batas waktu untuk para pedagang tersebut pindah dengan tertib dan mencari lokasi jualan yang tidak melanggar aturan. Upaya pengendalian sosial yang dilakukan satpol PP tersebut adalah ….

Sebelum merazia secara paksa, satpol PP terlebih dahulu melakukan penertiban pedagang kaki lima dengan cara memasang spanduk besar dan pamflet larangan berjualan di atas trotoar jalan. Dalam spanduk dan pamphlet tersebut juga tertera batas waktu untuk para pedagang tersebut pindah dengan tertib dan mencari lokasi jualan yang tidak melanggar aturan. Upaya pengendalian sosial yang dilakukan satpol PP tersebut adalah …. undefined 

  1. pengaturan trotoar jalan yang dilakukan saat itu juga undefined 

  2. pengendalian yang tidak menggunakan lembaga resmi undefined 

  3. tindakan kekerasan yang telah melukai para pedagang kaki lima undefined 

  4. tindakan preventif yang dilakukan sebelum penyimpangan itu terjadi undefined 

  5. tindakan persuasif yang mengajak pedagang agar mematuhi tata tertib undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

09

:

37

Klaim

Iklan

F. Saputri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Bentuk pengendalian dengan cara memasang spanduk dan pamflet di sekitar area trotoar jalan merupakan pengendalian persuasif. Pengendalian sosial secara persuasif dilakukan tidak dengan kekerasan, melainkan dengan cara membimbing individu atau kelompok yang melakukan penyimpangan. Para pelaku penyimpangan ini diajak, disarankan, dibina dan dibimbing untuk mematuhi atau berperilaku sesuai dengan kaidah-kaidah dalam masyarakat. Jadi, jawaban yang tepat adalah E .

Bentuk pengendalian dengan cara memasang spanduk dan pamflet di sekitar area trotoar jalan merupakan pengendalian persuasif. Pengendalian sosial secara persuasif dilakukan tidak dengan kekerasan, melainkan dengan cara membimbing individu atau kelompok yang melakukan penyimpangan. Para pelaku penyimpangan ini diajak, disarankan, dibina dan dibimbing untuk mematuhi atau berperilaku sesuai dengan kaidah-kaidah dalam masyarakat. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Simak ilustrasi berikut ini! Genta ditangkap oleh polisi karena ketahuan mencuri. Ayahnya pun mengunjungi Genta di penjara dan menanyakan mengapa anaknya mencuri. Ternyata Genta pernah dituduh men...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia