Iklan

Pertanyaan

Sebelum membaca teks, coba kamu jawab pertanyaan berikut! Bagaimana cara mengolah sampah supaya bermanfaat bagi kehidupan?

Sebelum membaca teks, coba kamu jawab pertanyaan berikut!

Bagaimana cara mengolah sampah supaya bermanfaat bagi kehidupan? 

  1. ... 

  2. ... 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

17

:

53

Klaim

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pengolahan sampah harus disesuaikan dengan jenis sampah yang akan diolah.

pengolahan sampah harus disesuaikan dengan jenis sampah yang akan diolah.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sampah merupakan material sisa yang sudah tidak digunakan oleh manusia. Secara umum sampah dibedakan menjadi sampah organik dan sampah anorganik. Pengelolaan sampah perlu dilakukan untuk meminimalisasi pencemaran udara dan tanah. Jenis sampah yang dapat diolah lagi atau dimanfaatkan dalam kehidupan adalah jenis sampah anorganik atau sampah yang sulit terurai oleh alam. Cara mengelola sampah organik adalah dengan membuatnya menjadi pupuk kompos yang dapat digunakan untuk berkebun. Semetara pengelolaan sampah anorganik dapat dilakukan dengan langkah 3R yaitu sebagai berikut. 1.Reuse (menggunakan kembali) yaitu penggunaan kembali sampah secara langsung dengan menyesuaikan fungsinya. 2.Reduce (mengurangi) yaitu mengurangi segala sesuatu yang menyebabkan timbulnya sampah. 3.Recycle (mendaur ulang) yaitu proses untuk menjadikan suatu bahan bekas menjadi bahan baru. Jadi, pengolahan sampah harus disesuaikan dengan jenis sampah yang akan diolah.

Sampah merupakan material sisa yang sudah tidak digunakan oleh manusia. Secara umum sampah dibedakan menjadi sampah organik dan sampah anorganik. Pengelolaan sampah perlu dilakukan untuk meminimalisasi pencemaran udara dan tanah. Jenis sampah yang dapat diolah lagi atau dimanfaatkan dalam kehidupan adalah jenis sampah anorganik atau sampah yang sulit terurai oleh alam. 

Cara mengelola sampah organik adalah dengan membuatnya menjadi pupuk kompos yang dapat digunakan untuk berkebun. Semetara pengelolaan sampah anorganik dapat dilakukan dengan langkah 3R yaitu sebagai berikut.
1. Reuse (menggunakan kembali) yaitu penggunaan kembali sampah secara langsung dengan menyesuaikan fungsinya.
2. Reduce (mengurangi) yaitu mengurangi segala sesuatu yang menyebabkan timbulnya sampah.
3. Recycle (mendaur ulang) yaitu proses untuk menjadikan suatu bahan bekas menjadi bahan baru. 

Jadi, pengolahan sampah harus disesuaikan dengan jenis sampah yang akan diolah.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Sandra Wilda

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebelum membaca teks, coba kamu jawab pertanyaan berikut! Apa yang kamu ketahui tentang sampah?

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia