Iklan

Pertanyaan

Sebelum masuknya budaya Hindu - Budha, bentuk pemerintahan yang berkembang di Indonesia adalah....

Sebelum masuknya budaya Hindu - Budha, bentuk pemerintahan yang berkembang di Indonesia adalah....

  1. Suku

  2. Kerajaan

  3. Republik

  4. Kekaisaran

  5. Monarki Absolut

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

13

:

41

Klaim

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sebelum masuknya pengaruh hindu dan budha ke Indonesia, sistem pemerintahan yang dianut bangsa Indonesia adalah sistem pemerintahan desa, yang dipimpin oleh seorang kepala suku dan dipilih berdasarkan kekuatan dan kelebihannya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Sebelum masuknya pengaruh hindu dan budha ke Indonesia, sistem pemerintahan yang dianut bangsa Indonesia adalah sistem pemerintahan desa, yang dipimpin oleh seorang kepala suku dan dipilih berdasarkan kekuatan dan kelebihannya.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

125

Josua Novanda

Ini yang aku cari!

dita julia

Makasih ❤️

Muhammad Ikhsan

Ini yang aku cari!

hawa wawa

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikanlah pernyataan dibawah ini! Letak strategis wilayah Indonesia. Berasal dari nenek moyang yang berbeda. Kondisi negara kepulauan. Perbedaan kondisi alam. Perbedaan pendapata...

5

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia