Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebatang besi panjangnya 8 meter dengan luas penampang 50 cm 2 . Jika jumlah kalor yang dipindahkan dari satu ujung ke ujung lainnya per satuan waktu sebesar 2,3 watt, berapakah besar perbedaan suhu kedua ujungnya? Diketahui k b es i ​ = 46 J/ms°C .

Sebatang besi panjangnya 8 meter dengan luas penampang 50 cm2. Jika jumlah kalor yang dipindahkan dari satu ujung ke ujung lainnya per satuan waktu sebesar 2,3 watt, berapakah besar perbedaan suhu kedua ujungnya? Diketahui .

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

besar perbedaan suhu kedua ujungnya adalah 80°C.

besar perbedaan suhu kedua ujungnya adalah 80°C.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: L = 8 m A = 50 cm 2 t Q ​ = 2 , 3 watt k b es i ​ = 46 J/ms°C Ditanya: besar perbedaaan suhu kedua ujungnya? Pembahasan: Kalor adalah energi yang berpindah dari benda yang bersuhu lebih tinggi ke benda Dengan menggunkaan persamaan laju konduktivitas, maka diperoleh: t Q ​ 2 , 3 △ T △ T ​ = = = = ​ L k A △ T ​ 8 46 ( 50 × 1 0 − 4 ) △ T ​ 46 ( 50 × 1 0 − 4 ) 2 , 3 × 8 ​ 80 °C ​ Jadi, besar perbedaan suhu kedua ujungnya adalah 80°C.

Diketahui:

 

Ditanya: besar perbedaaan suhu kedua ujungnya?

Pembahasan:

 Kalor adalah energi yang berpindah dari benda yang bersuhu lebih tinggi ke benda

Dengan menggunkaan persamaan laju konduktivitas, maka diperoleh:

  

Jadi, besar perbedaan suhu kedua ujungnya adalah 80°C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Safira Safira

Sangat membantu Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Luas penampang ujung batang aluminium (k = 50 kal/m.s°C) adalah 1 cm 2 . Ujung-ujung batang bertemperatur 0°C dan 20°C. Jika panjang batang 1 m, banyaknya kalor yang merambat tiap sekon adalah...

87

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia