Iklan

Pertanyaan

Sebagai salah satu bentuk proses sosial yang disosiatif, kompetisi atau persaingan adalah ....

Sebagai salah satu bentuk proses sosial yang disosiatif, kompetisi atau persaingan adalah ....space 

  1. Proses sosial yang memungkinkan terjadinya disintegrasi sosialspace 

  2. Proses sosial yang mempertahankan eksistensi individu/kelompok dan bertujuan untuk membinasakan lawanspace 

  3. Interaksi sosial yang mengandung perjuangan untuk mendapatkan sesuatu yang terbatas dan diinginkan oleh banyak orangspace 

  4. Sikap mental yang tersembunyi terhadap orang lain atau unsur – unsur kebudayaan baruspace 

  5. Aktivitas untuk merintangi/menghalangi pihak lain dalam mencapai tujuanspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

50

:

19

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space 

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah C. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Poin yang diatnayakan adalah pengertian kompetisi atau persaingan. Interaksi sosial adalah hubungan sosial yang dinamis yang menyangkut hubungan antarorang perseorangan, antar beberapa kelompok manusia, maupun antar perseorangan dengan kelompok. Interaksi sosial juga merupakan bentuk umum dari proses sosial dimana terdapat dua macam proses sosial yang terjadi karena interaksi sosial yaitu proses asosiatif dan disosiatif. Bentuk interaksi sosial disosiatif lebih mengarah kepada perpecahan. Baik antar individu ataupun antar kelompok bentuk-bentunya antara lain ialah persaingan (kompetisi), kontravensi, dan pertentangan (konflik). Kompetisi atau persaingan adalah interaksi sosial yang mengadung perjuangan untuk mendapatkan sesuatu yang terbatas dan diinginkan oleh orang banyak. Kompetisi atau persaingan dalam konteks tertentu dapat mengarah pada hal yang positif, misalnya jika kompetisi dalam olahraga yang harus menjunjung jiwa sportif antar peserta, atau kompetisi antar siswa yang dapat menjadi indikator kualitas siswa disebuah sekolah. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah C.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Poin yang diatnayakan adalah pengertian kompetisi atau persaingan. 

Interaksi sosial adalah hubungan sosial yang dinamis yang menyangkut hubungan antarorang perseorangan, antar beberapa kelompok manusia, maupun antar perseorangan dengan kelompok. Interaksi sosial juga merupakan bentuk umum dari proses sosial dimana terdapat dua macam proses sosial yang terjadi karena interaksi sosial yaitu proses asosiatif dan disosiatif.

Bentuk interaksi sosial disosiatif lebih mengarah kepada perpecahan. Baik antar individu ataupun antar kelompok bentuk-bentunya antara lain ialah persaingan (kompetisi), kontravensi, dan pertentangan (konflik). Kompetisi atau persaingan adalah interaksi sosial yang mengadung perjuangan untuk mendapatkan sesuatu yang terbatas dan diinginkan oleh orang banyak. Kompetisi atau persaingan dalam konteks tertentu dapat mengarah pada hal yang positif, misalnya jika kompetisi dalam olahraga yang harus menjunjung jiwa sportif antar peserta, atau kompetisi antar siswa yang dapat menjadi indikator kualitas siswa disebuah sekolah.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Iklan

Pertanyaan serupa

Kompetisi atau persaingan termasuk dalam proses sosial yang bersifat disosiatif. Definisi kompetisi adalah ...

66

3.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia