Iklan

Pertanyaan

Sebagai negara kepulauan yang beriklim tropis basah, ketersediaan sumber daya air di Indonesia cukup melimpah dan terjamin dengan baik. Namun, ada beberapa daerah yang sering mengalami kekurangan air bersih, yaitu ... Daerah yang berawa-rawa dan dataran endapan marine. Daerah dataran tinggi dan pegunungan vulkanik. Daerah dataran aluvial dan endapan vulkanik. Daerah yang berbatuan tersier dan pegunungan karst.

Sebagai negara kepulauan yang beriklim tropis basah, ketersediaan sumber daya air di Indonesia cukup melimpah dan terjamin dengan baik. Namun, ada beberapa daerah yang sering mengalami kekurangan air bersih, yaitu ...

  1. Daerah yang berawa-rawa dan dataran endapan marine.
  2. Daerah dataran tinggi dan pegunungan vulkanik.
  3. Daerah dataran aluvial dan endapan vulkanik.
  4. Daerah yang berbatuan tersier dan pegunungan karst.space 
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space 

  4. HANYA 4 yang benar.space 

  5. SEMUA pilihan benar.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

09

:

02

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Negara Indonesia memiliki iklim tropis basah yang menyebabkan tingginya curah hujan yang diterima, sehingga Indonesia memiliki ketersediaan air yang melimpah. Akan tetapi, daerah yang berbatuan tersier dan pegunungan karst di Indonesiasering mengalami kekurangan air bersih. Hal tersebut dikarenakan minimnya air permukaan (seperti sungai dan danau)di kawasan karst, dan air tanahnya mengalir sangat cepat melalui sungai bawah tanah, sehingga sulit dimanfaatkan oleh masyarakat. Dengan demikian, kalimat pernyataan nomor 4 saja yang benar. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Negara Indonesia memiliki iklim tropis basah yang menyebabkan tingginya curah hujan yang diterima, sehingga Indonesia memiliki ketersediaan air yang melimpah. Akan tetapi, daerah yang berbatuan tersier dan pegunungan karst di Indonesia sering mengalami kekurangan air bersih. Hal tersebut dikarenakan minimnya air permukaan (seperti sungai dan danau) di kawasan karst, dan air tanahnya mengalir sangat cepat melalui sungai bawah tanah, sehingga sulit dimanfaatkan oleh masyarakat.

Dengan demikian, kalimat pernyataan nomor 4 saja yang benar.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Cara efisien untuk mengolah air di daerah karst yang banyak mengandung kalsium (Ca) menjadi air minum adalah ... direaksikan. disaring. disuling. direbus.

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia