Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebagai faktor produksi, modal ( capital /K) mengacu pada...

Sebagai faktor produksi, modal (capital/K) mengacu pada...

  1. uang yang tersedia untuk memulai suatu usaha

  2. saham dan obligasi yang diterbitkan untuk memperoleh pendanaan

  3. investasi keuangan dalam suatu bisnis

  4. alat dan mesin yang digunakan untuk memproduksi barang dan jasa

Iklan

L. Avicenna

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

modal (capital/K) adalah sumber daya yang dibuat atau diproduksi yang kemudian memang ditujukan untuk memproduksi barang lain.

modal (capital/K) adalah sumber daya yang dibuat atau diproduksi yang kemudian memang ditujukan untuk memproduksi barang lain.

Iklan

Pembahasan

Contoh faktor produksi modal (Capital/K) mencakup mesin, peralatan, dan pabrik. Perlu diperhatikan bahwa modal dalam ekonomi tidak berarti uang, kecuali uang tersebut memang akan digunakan untuk memproduksi barang dan jasa yang diinginkan. Karena uang bisa saja digunakan untuk kepentingan lainnya. Dengan demikian, modal (capital/K) adalah sumber daya yang dibuat atau diproduksi yang kemudian memang ditujukan untuk memproduksi barang lain.

Contoh faktor produksi modal (Capital/K) mencakup mesin, peralatan, dan pabrik. Perlu diperhatikan bahwa modal dalam ekonomi tidak berarti uang, kecuali uang tersebut memang akan digunakan untuk memproduksi barang dan jasa yang diinginkan. Karena uang bisa saja digunakan untuk kepentingan lainnya. Dengan demikian, modal (capital/K) adalah sumber daya yang dibuat atau diproduksi yang kemudian memang ditujukan untuk memproduksi barang lain.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

67

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tenaga kerja dan sumber daya alam disebut faktor produksi primer karena…

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia