Iklan

Pertanyaan

Saran-saran dalam laporan penelitian harus merupakan ....

Saran-saran dalam laporan penelitian harus merupakan ....space space

  1. usulan peneliti untuk mengatasi masalah yang tertuang dalam kesimpulanspace space

  2. usulan yang perlu dilengkapi dalam penelitian selanjutnyaspace space

  3. pengalaman peneliti di lapanganspace space

  4. usulan agar masalah penelitian itu diakuispace space

  5. semua salahspace space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

58

:

30

Klaim

Iklan

S. Ainina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalahusulan yang perlu dilengkapi dalam penelitian selanjutnya (B)

jawaban yang tepat adalah usulan yang perlu dilengkapi dalam penelitian selanjutnyaspace space(B)space space

Pembahasan

Poin soal yang ditanyakan adalah tentang penulisan laporan ilmiah Saran disajikan bersama-sama dengan kesimpulan, tetapi saran ini sifatnya tidak wajib dan merupakan pelengkap dari penelitian. Tidak semua penelitian dapat membahas masalah secara utuh sehingga penulis dapat menyarankan kepada peneliti lain untuk melanjutkan masalah yang tidak terbahas dalam laporannya. Di samping itu, saran diberikan kepada pihak-pihak yang terkait dalam penelitian.Hal ini bertujuan pihak yang terlibat dalam penelitian mengkaji kembali hasil penelitian atau temuan-temuan dalam proses pengambilan data. Jika hasil penelitian tidak sesuai dengan yang diharapkan oleh pihak tersebut, saran dari pihak yang terlibat dalam penelitian dapat dimasukkan dalam kolom saran penelitian Jadi jawaban yang tepat adalahusulan yang perlu dilengkapi dalam penelitian selanjutnya (B)

Poin soal yang ditanyakan adalah tentang penulisan laporan ilmiah

Saran disajikan bersama-sama dengan kesimpulan, tetapi saran ini sifatnya tidak wajib dan merupakan pelengkap dari penelitian. Tidak semua penelitian dapat membahas masalah secara utuh sehingga penulis dapat menyarankan kepada peneliti lain untuk melanjutkan masalah yang tidak terbahas dalam laporannya. Di samping itu, saran diberikan kepada pihak-pihak yang terkait dalam penelitian. Hal ini bertujuan pihak yang terlibat dalam penelitian mengkaji kembali hasil penelitian atau temuan-temuan dalam proses pengambilan data. Jika hasil penelitian tidak sesuai dengan yang diharapkan oleh pihak tersebut, saran dari pihak yang terlibat dalam penelitian dapat dimasukkan dalam kolom saran penelitian

Jadi jawaban yang tepat adalah usulan yang perlu dilengkapi dalam penelitian selanjutnyaspace space(B)space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

34

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian akhir dari suatu laporan penelitian terdiri atas ....

15

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia