Iklan

Pertanyaan

Samudra Pasifik memiliki dua gyre di bagian utara dan selatan. Karakteristik gyre di bagian utara Pasifik / North Pacific Gyre (NPG) adalah ….

Samudra Pasifik memiliki dua gyre di bagian utara dan selatan. Karakteristik gyre di bagian utara Pasifik / North Pacific Gyre (NPG) adalah ….

  1. bergerak searah jarum jam dan melibatkan California Current

  2. bergerak searah jarum jam dan melibatkan East Australian Current

  3. bergerak berlawanan arah jarum jam dan melibatkan Peru Current

  4. bergerak berlawanan arah jarum jam dan melibatkan Kuroshio Current

  5. bergerak searah jarum jam dan melibatkan Antarctic Circumpolar Current

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

44

:

35

Klaim

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Gyre merupakan arus laut skala besar yang terdapat di lautan terbuka. Gyre terbentuk karena pengaruh gaya Coriolis dan Ekman Transpor. Ada lima gyre di dunia, dua di antaranya berada di Samudra Pasifik, yaitu Gyre Pasifik Utara dan Gyre Pasifik Selatan. Perhatikan gambar berikut ini untuk lebih memahaminya! Arus Pasifik Utara memiliki pergerakan searah jarum jam dan meliputi arus Pasifik Utara di utara, arus California di timur, arus Ekuatorial Utara di selatan, dan Arus Kuroshio di barat . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Gyre merupakan arus laut skala besar yang terdapat di lautan terbuka. Gyre terbentuk karena pengaruh gaya Coriolis dan Ekman Transpor. Ada lima gyre di dunia, dua di antaranya berada di Samudra Pasifik, yaitu Gyre Pasifik Utara dan Gyre Pasifik Selatan. Perhatikan gambar berikut ini untuk lebih memahaminya!

Arus Pasifik Utara memiliki pergerakan searah jarum jam dan meliputi arus Pasifik Utara di utara, arus California di timur, arus Ekuatorial Utara di selatan, dan Arus Kuroshio di barat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Arus laut di Samudra Pasifik yang bergerak ke arah selatan menyusuri pesisir barat Amerika Utara adalah ….

1

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia