Iklan

Pertanyaan

Salah satu sebab khusus munculnya Perang Dunia II adalah gagalnya appeasement . Kebijakan appeasement pernah diterapkan dalam Perjanjian Munich pada September 1938 yang ditandatangani oleh para pemimpin Jerman, Inggris, Prancis, dan Italia. Perjanjian tersebut berisikan tentang ….

Salah satu sebab khusus munculnya Perang Dunia II adalah gagalnya appeasement. Kebijakan appeasement pernah diterapkan dalam Perjanjian Munich pada September 1938 yang ditandatangani oleh para pemimpin Jerman, Inggris, Prancis, dan Italia. Perjanjian tersebut berisikan tentang ….  

  1. semua jajahan Italia di Afrika Utara diambil alih oleh Inggris dan Prancisundefined  

  2. kapal dagang Jerman diserahkan kepada Inggris sebagai ganti kerugian perangundefined  

  3. Trieste menjadi negara merdeka di bawah kendali Jerman, Inggris, Prancis, dan Italiaundefined  

  4. tuntutan Jerman untuk mendapatkan kembali wilayah Sudetenland yang telah dikuasai oleh Cekoundefined  

  5. Dardenella, Laut Marmora, dan Selat Bosporus harus dibuka untuk kapal-kapal Jerman, Inggris, Prancis, dan Italiaundefined  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

53

:

56

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Appeasement dalam konteks politik artinya mengalah kepada lawan guna menghindari perang asalkan tuntutan lawan masih berada dalam batas toleransi. Appeasement pernah diterapkan pada Perjanjian Munich pada September 1938 yang ditandatangani oleh para pemimpin Inggris, Jerman, Prancis, dan Italia. Perjanjian ini berisi bahwa mereka bersedia mengabulkan tuntutan Jerman yang ingin mendapatkan kembali wilayah Sudetenland yang saat itu dikuasai oleh Ceko. Akan tetapi dengan catatan bahwa Jerman tidak akan melakukan klaim teritorial lebih lanjut. Pemerintah Ceko yang menguasai Sudentenland tidak diundang dalam konferensi tersebut dan melakukan protes. Hal tersebut dikarenakan, Ceko merasa dikhianati baik oleh Inggris maupun Prancis. Namun, secara umum, Perjanjian Munich dipandang sebagai contoh yang sangat baik tentang kebijakan appeasement . Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Appeasement dalam konteks politik artinya mengalah kepada lawan guna menghindari perang asalkan tuntutan lawan masih berada dalam batas toleransi. Appeasement pernah diterapkan pada Perjanjian Munich pada September 1938 yang ditandatangani oleh para pemimpin Inggris, Jerman, Prancis, dan Italia. Perjanjian ini berisi bahwa mereka bersedia mengabulkan tuntutan Jerman yang ingin mendapatkan kembali wilayah Sudetenland yang saat itu dikuasai oleh Ceko. Akan tetapi dengan catatan bahwa Jerman tidak akan melakukan klaim teritorial lebih lanjut. Pemerintah Ceko yang menguasai Sudentenland tidak diundang dalam konferensi tersebut dan melakukan protes. Hal tersebut dikarenakan, Ceko merasa dikhianati baik oleh Inggris maupun Prancis. Namun, secara umum, Perjanjian Munich dipandang sebagai contoh yang sangat baik tentang kebijakan appeasement.undefined  

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Australia, New Zealand, United States Security Treaty (ANZUS) merupakan organisasi militer regional yang terdiri dari Australia, Selandia Baru, dan Amerika Serikat. Keikutsertaan Australia dan Selandi...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia