Iklan

Pertanyaan

Salah satu produk pemerintah Orde Baru yang lahir atas saran staf pribadi Presiden Soeharto adalah Undang-Undang Penanaman Modal Asing (PMA). Tujuan Undang tersebut adalah...

Salah satu produk pemerintah Orde Baru yang lahir atas saran staf pribadi Presiden Soeharto adalah Undang-Undang Penanaman Modal Asing (PMA). Tujuan Undang tersebut adalah...undefined 

  1. mengatur jadwal penulasan utang luar negeri pemerintah Indonesiaundefined 

  2. membatasi operasional perusahaan asing pada sektor-sektor tertentuundefined 

  3. mempermudah izin bagi investor asing untuk menanamkan modal di Indonesia

  4. mempebarui kontrak kerja sama pemerintah dengan perusahaan asingundefined 

  5. membangun kerja sama antara investor dalam negeri dan investor asingundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

39

:

27

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kebijakan penanaman modal di Indonesia dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1967 tentang Penanaman Modal Asing bertujuan untuk: Mengundang investor dari berbagai negara; Merehabilitasi perekonomian negara Indonesia; Dilakukanya pembatasan minimum untuk penanaman modal asing baik dalam bidang usaha, kerja sama, lokasi usaha dan lainya. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah C.

Kebijakan penanaman modal di Indonesia dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1967 tentang Penanaman Modal Asing bertujuan untuk:

  1. Mengundang investor dari berbagai negara;
  2. Merehabilitasi perekonomian negara Indonesia;
  3. Dilakukanya pembatasan minimum untuk penanaman modal asing baik dalam bidang usaha, kerja sama, lokasi usaha dan lainya.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada masa Orde Baru, perekonomian Indonesia mengalami kemajuan yang cukup pesat. Apa saja hal-hal yang mendukung kemajuan tersebut?

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia