Iklan
Pertanyaan
Salah satu prinsip pidato persuasif adalah membujuk demi konsistensi. Maksud dari prinsip tersebut adalah ....
Khalayak lebih memungkinkan untuk mengubah perilaku mereka jika perubahan yang dianjurkan pembicara sejalan dengan kepercayaan, sikap, dan nilai mereka saat ini.
Khalayak lebih memungkinkan untuk mengubah perilaku mereka apabila perubahan yang dianjurkan tersebut merupakan perubahan kecil bukan perubahan perilaku besar mereka.
Khalayak lebih mungkin mengubah perilakunya jika perubahan yang disarankan akan menguntungkan khalayak.
Khalayak lebih mungkin untuk mengubah perilaku mereka apabila perubahan yang disarankan berhubungan dengan kebutuhan-kebutuhan mereka.
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
01
:
12
:
10
:
56
Iklan
A. Rizky
Master Teacher
5
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia