Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu perubahan materi yang sering terjadi di sekitar kita adalah perkaratan atau korosi. Uraikan langkah-langkah metode ilmiah untuk mengungkapkan hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinyakorosi.

Salah satu perubahan materi yang sering terjadi di sekitar kita adalah perkaratan atau korosi. Uraikan langkah-langkah metode ilmiah untuk mengungkapkan hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinya korosi.

 

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Langkah-langkah metode ilmiah: Observasi (pengamatan) adalah kegiatan yang menggambarkan pengumpulan informasi dengan melibatkan pancaindra dan alat observasi tertentu. Hipotesis adalah jawaban sementara (teoretis) terhadap rumusan pertanyaan yang akan dibuktikan kebenarannya. Eksperimen (percobaan) adalah prosedur kegiatan yang dilakukan untuk memperoleh informasi nyata guna menguji kebenaran hipotesis yang diusulkan. Kesimpulan adalah hasil eksperimen yang menjelaskan kebenaran atau kesalahan hipotesis. Rangkaian metode ilmiah dapat diterapkan tidak banya di ruang laboratorium, tetapi juga dapat diterapkan dalam penelaahan fenomena kegiatan sehari-hari, contohnya adalah korosi. Korosi adalah rusaknya benda-benda logam yang disebabkan oleh pengaruh lingkungan. Jika diuraikan dalam langkah-langkah metode ilmiah yaitu: Observasi = setelah terjadi korosi, karena logam dibiarkan bereaksi denganair dan gas oksigen, maka timbul karat. Hipotesis = korosi pada logam terjadi karena air dan gas oksigen. Eksperimen = melakukan percobaan untuk menentukan penyebab terjadinya korosi pada logam. Kesimpulan = korosi pada logam disebabkan air dan gas oksigen. Jadi, uraian langkah-langkah metode ilmiah untuk mengungkapkan hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinyakorosi sesuai penjelasan di atas .

Langkah-langkah metode ilmiah:

  1. Observasi (pengamatan) adalah kegiatan yang menggambarkan pengumpulan informasi dengan melibatkan pancaindra dan alat observasi tertentu.
  2. Hipotesis adalah jawaban sementara (teoretis) terhadap rumusan pertanyaan yang akan dibuktikan kebenarannya.
  3. Eksperimen (percobaan) adalah prosedur kegiatan yang dilakukan untuk memperoleh informasi nyata guna menguji kebenaran hipotesis yang diusulkan.
  4. Kesimpulan adalah hasil eksperimen yang menjelaskan kebenaran atau kesalahan hipotesis.

Rangkaian metode ilmiah dapat diterapkan tidak banya di ruang laboratorium, tetapi juga dapat diterapkan dalam penelaahan fenomena kegiatan sehari-hari, contohnya adalah korosi. Korosi adalah rusaknya benda-benda logam yang disebabkan oleh pengaruh lingkungan. Jika diuraikan dalam langkah-langkah metode ilmiah yaitu:

  1. Observasi = setelah terjadi korosi, karena logam dibiarkan bereaksi dengan air dan gas oksigen, maka timbul karat.
  2. Hipotesis = korosi pada logam terjadi karena air dan gas oksigen.
  3. Eksperimen = melakukan percobaan untuk menentukan penyebab terjadinya korosi pada logam.
  4. Kesimpulan = korosi pada logam disebabkan air dan gas oksigen.

Jadi, uraian langkah-langkah metode ilmiah untuk mengungkapkan hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinya korosi sesuai penjelasan di atas.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Nofi yanti

Pembahasan lengkap banget

Viollet Floyle

makasihhh

Sari Umar

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️

NICKE MEY ERYVIA

MAKASIH KAKKK

Kayla Tiara Salsabila

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Setelah melakukan kajian teori, Eri membuat jawaban sementara dari pertanyaan-pertanyaan yang disusun sebelumnya. Eri sedang melakukan tahapan metode ilmiah berupa . . . .

43

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia