Iklan

Pertanyaan

Salah satu kerajaan besar Nusantara yang terletak di Kalimantan Timur adalah ...

Salah satu kerajaan besar Nusantara yang terletak di Kalimantan Timur adalah ...

  1. Kerajaan Kutai

  2. Kerajaan Singasari

  3. Kerajaan Medang Kamulan

  4. Kerajaan Mataram

  5. Kerajaan Majapahit

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

22

:

42

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

opsi jawaban benar adalah A.

opsi jawaban benar adalah A. 

Pembahasan

Periode Sejarah Hindu Buddha di Nusantara, yang dimulai sejak abad ke-5 masehi, dengan ditemukannya tujuh buah Prasasti Yupa hingga runtuhnya Majapahit, tentu meninggalkan bekas-bekas yang bercorak Hindu Buddha, di antaranya adalah kerajaan. Kerajaan bercorak Hindu Buddha yang pertama di Nusantara, adalah Kerajaan Kutai Kutai Martadipura. Kerajaan ini didirikan oleh Kudungga pada abad ke 4 Masehi yang terletak di hulu Sungai Mahakam, Muara Kaman (kini termasuk wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur). Adapun bukti yang memperkuat adanya kerajaan ini, ditandai dengan temuan Prasasti Yupa yang di dalamnya menggunakan aksara Pallawa dan bahasa Sanskerta, sehingga hadirnya kerajaan ini mengawali periode Hindu Buddha di Nusantara. Jadi, opsi jawaban benar adalah A.

Periode Sejarah Hindu Buddha di Nusantara, yang dimulai sejak abad ke-5 masehi, dengan ditemukannya tujuh buah Prasasti Yupa hingga runtuhnya Majapahit, tentu meninggalkan bekas-bekas yang bercorak Hindu Buddha, di antaranya adalah kerajaan. Kerajaan bercorak Hindu Buddha yang pertama di Nusantara, adalah Kerajaan Kutai Kutai Martadipura. Kerajaan ini didirikan oleh Kudungga pada abad ke 4 Masehi yang terletak di hulu Sungai Mahakam, Muara Kaman (kini termasuk wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur). 
Adapun bukti yang memperkuat adanya kerajaan ini, ditandai dengan temuan Prasasti Yupa yang di dalamnya menggunakan aksara Pallawa dan bahasa Sanskerta, sehingga hadirnya kerajaan ini mengawali periode Hindu Buddha di Nusantara. 

Jadi, opsi jawaban benar adalah A. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Kerajaan Hindu pertama di Indonesia adalah....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia