Iklan

Pertanyaan

Salah satu kebijakan pada masa pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid adalah mengapus Departemen Penerangan. Kebijakan tersebut dilakukan Presiden Abdurrahman Wahid karena...

Salah satu kebijakan pada masa pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid adalah mengapus Departemen Penerangan. Kebijakan tersebut dilakukan Presiden Abdurrahman Wahid karena...

  1. Departemen Penerangan di anggap salah satu warisan Orde Baru

  2. Keberadaan Undang-Undang Pers secara otomatis mengahapus Departemen Penerangan

  3. Departemen Penerangan tidak mampu menjabarkan program pemerintahan kepada masyarkat

  4. Departemen Penerangan menghambat kebebasan bersekspresi dan berpendapat

  5. Program kerja Departemen Penerangan yang tidak sesuai cita cita reformasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

18

:

17

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban paling benar adalah D.

jawaban paling benar adalah D.undefined

Pembahasan

Pembahasan
lock

Departemen Penerangan merupakan salah satu organ propaganda yang dimiliki oleh orde baru yang bertugas untuk memberikan beragam informasi yang sudah disiapkan oleh pemerintah dan membatasi kebebasan Pers di masyarakat. Semenjak jatuhnya Orde Baru, Presiden Abdurrahman Wahid membubarkan Departemen Penerangan karena dianggap merintangi upaya untuk menjamin kebebasan pers dan berpendapat. Oleh karena itu, jawaban paling benar adalah D.

Departemen Penerangan merupakan salah satu organ propaganda yang dimiliki oleh orde baru yang bertugas untuk memberikan beragam informasi yang sudah disiapkan oleh pemerintah dan membatasi kebebasan Pers di masyarakat. Semenjak jatuhnya Orde Baru, Presiden Abdurrahman Wahid membubarkan Departemen Penerangan karena dianggap merintangi upaya untuk menjamin kebebasan pers dan berpendapat.


Oleh karena itu, jawaban paling benar adalah D.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

186

Melodia Citra

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Nathaniel Ricardo

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Bantu banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Susiyan Nurcahyaningsih

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal

Andi Ahmad donny

Pembahasan tidak menjawab soal Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Presiden Abdurrahman Wahid menghapus Departemen Penerangan. Penghapusan departemen tersebut dilakukan karena dianggap ...

637

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia