Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu karakteristik lembaga sosial adalahmemiliki simbol tersendiri. Tujuannya adalahuntuk ....

Salah satu karakteristik lembaga sosial adalah memiliki  simbol  tersendiri. Tujuannya  adalah untuk ....space space 

  1. mewujudkan tujuan lembaga sosial tersebutspace space 

  2. memiliki tata tertib yang dijadikan panutan bagi pengikutnyaspace space 

  3. memastikan lembaga sosial yang terbentuk tidak akan  lenyap begitu sajaspace space 

  4. memberi identitas tertentu bagi masyarakat yang terlibat di dalamnyaspace space  

  5. mengetahui banyaknya lembaga sosial yang diwariskan dari generasi ke generasispace space 

Iklan

A. Setyawan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah D.

maka jawaban yang tepat adalah D.space space

Iklan

Pembahasan

Soal ini menanyakan tentang tujuan adanya simbol pada suatu lembaga sosial. Salah satu ciri lembaga sosial adalah simbol. Simbol menjadi salah satu karakteristik penting pada suatu lembaga karena melalui simbol dapat mempermudah seseorang mengingat dan menggambarkan keberadaan lembaga, visi, misi, dan tujuan yang hendak dicapai. Jadi, simbol sebagai identitas lembaga sosial. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah D.

Soal ini menanyakan tentang tujuan adanya simbol pada suatu lembaga sosial.

Salah satu ciri lembaga sosial adalah simbol. Simbol menjadi salah satu karakteristik penting pada suatu lembaga karena melalui simbol dapat mempermudah seseorang mengingat dan menggambarkan keberadaan lembaga, visi, misi, dan tujuan yang hendak dicapai. Jadi, simbol sebagai identitas lembaga sosial.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah D.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

28

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! Memiliki simbol-simbol tertentu Bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup Memiliki jumlah anggota yang tetap Merupakan cara bertindak yang abadi...

88

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia