Iklan

Pertanyaan

Salah satu isi dari politik etis adalah adanya program ....

Salah satu isi dari politik etis adalah adanya program ....

  1. abolisi

  2. subsidi

  3. edukasi

  4. amnesti

  5. repatriasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

06

:

28

Klaim

Iklan

M. Zahirul

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Secara garis besar, politik etis memiliki tiga program utama, yaitu: irigasi, migrasi, dan edukasi. Irigasi (pengairan) yaitu membangun dan memperbaiki pengairan dan bendungan untuk keperluan pertanian. Irigasi diharapkan dapat membantu kesejahteraan penduduk pribumi. Migrasi, yaitu mengajak rakyat untuk bertransmigrasi sehingga terjadi keseimbangan jumlah penduduk. Migrasi dilakukan karena adanya kepadatan penduduk di wilayah Indonesia saat itu, terutama di pulau Jawa dan Madura. Sehingga, sebagian penduduk yang ada di Pulau Jawa dan Madura dipindahkan ke luar pulau Jawa. Edukasi, menyelenggarakan pendidikan dengan memperluas bidang pengajaran dan pendidikan. Edukasi diharapkan dapat memberantas buta huruf dan juga menjadikan penduduk pribumi sebagai sumber daya manusia yang lebih baik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Secara garis besar, politik etis memiliki tiga program utama, yaitu: irigasi, migrasi, dan edukasi.

  1. Irigasi (pengairan) yaitu membangun dan memperbaiki pengairan dan bendungan untuk keperluan pertanian. Irigasi diharapkan dapat membantu kesejahteraan penduduk pribumi.
  2. Migrasi, yaitu mengajak rakyat untuk bertransmigrasi sehingga terjadi keseimbangan jumlah penduduk. Migrasi dilakukan karena adanya kepadatan penduduk di wilayah Indonesia saat itu, terutama di pulau Jawa dan Madura. Sehingga, sebagian penduduk yang ada di Pulau Jawa dan Madura dipindahkan ke luar pulau Jawa. 
  3. Edukasi, menyelenggarakan pendidikan dengan memperluas bidang pengajaran dan pendidikan. Edukasi diharapkan dapat memberantas buta huruf dan juga menjadikan penduduk pribumi sebagai sumber daya manusia yang lebih baik.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan di bawah ini! : Irigasi Transmigrasi Edukasi Migrasi Emigrasi Trias van Deventer ditunjukan oleh nomor …

17

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia