Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu hak istimewa yang dimiliki VOC adalah ....

Salah satu hak istimewa yang dimiliki VOC adalah ....

  1. menggelar pemilihan umum

  2. menyatakan perang dan damai

  3. meluruskan aliran sesat dalam masyarakat

  4. melakukan perang dagang dengan bangsa lain

  5. menetapkan presiden dan wakil presiden terpilih

Iklan

M. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Salah satu hak istimewa VOC adalahVOC diberikan kewenangan untuk meyatakan perang ataupun damai. Contohnya adalah Kerajaan Mataram,kerajaan ini pada masa itumerupakan kerajaan terkuat di pulau Jawa, dapat dikendalikan juga oleh VOC, semua ini dapat terjadi karena Raja Pakubuwana II yang sedang berkuasa saat itu sedang mengalami sakit keras dipaksa untuk memberikan tanda tangannya terkait naskah penyerangan kekuasaan Kerajaan Mataram terhadap VOC pada tahun 1749. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Salah satu hak istimewa VOC adalah VOC diberikan kewenangan untuk meyatakan perang ataupun damai. Contohnya adalah Kerajaan Mataram, kerajaan ini pada masa itu merupakan kerajaan terkuat di pulau Jawa, dapat dikendalikan juga oleh VOC, semua ini dapat terjadi karena Raja Pakubuwana II yang sedang berkuasa saat itu sedang mengalami sakit keras dipaksa untuk memberikan tanda tangannya terkait naskah penyerangan kekuasaan Kerajaan Mataram terhadap VOC pada tahun 1749. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

VOC memiliki hak istimewa di bidang pertahanan yaitu ....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia