Iklan

Pertanyaan

Salah satu figur kunci dalam sejarah perkembangan sosiologi sebagai ilmu sosial modern yang asal Prancis, membahas jenis kelompok sosial. Beliau juga berpendapat bahwa masyarakat berkembang dari hubungan sosial yang sederhana menjadi hubungan yang kompleks dan rumit. Figur tersebut adalah ....

Salah satu figur kunci dalam sejarah perkembangan sosiologi sebagai ilmu sosial modern yang asal Prancis, membahas jenis kelompok sosial. Beliau juga berpendapat bahwa masyarakat berkembang dari hubungan sosial yang sederhana menjadi hubungan yang kompleks dan rumit. Figur tersebut adalah .... 

  1. Auguste Comte

  2. Emile Durkheimundefined 

  3. Ferdinand Tonniesundefined 

  4. Robert King Mertonundefined 

  5. William Graham Sumnerundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

36

:

35

Iklan

Z. Rachmathya

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Emile Durkheim menjadi salah satu figur kunci dalam sejarah perkembangan sosiologi sebagai ilmu sosial modern. Salah satu kontribusi penting beliau adalah dedikasinya dalam menampilkan sosiologi sebagai sebuah disiplin ilmiah sehingga dapat diterima di ranah akademik. Lahir di Perancis pada 15 April 1858, Durkheim merupakan anak seorang pendeta yang taat. Setelah beranjak remaja, beliau menjadi pribadiyang kritis terhadap fenomena sosial dan memiliki ketertarikan dibidang akademik. Durkheim menyebut evolusi sebagai proses perubahan sosial dari solidaritas mekanik ke organik. Perubahan itu pula yang menjadikan masyarakat terbagi menjadi dua kelompok berdasarkan solidaritasnya , yaitu mekanik yang terjadi pada masyarakat pra industri dan organik yang terjadi pada masyarakat industri. Maka, berdasarkan pemaparan di atasjawaban yang tepat adalah B.

Emile Durkheim menjadi salah satu figur kunci dalam sejarah perkembangan sosiologi sebagai ilmu sosial modern. Salah satu kontribusi penting beliau adalah dedikasinya dalam menampilkan sosiologi sebagai sebuah disiplin ilmiah sehingga dapat diterima di ranah akademik. Lahir di Perancis pada 15 April 1858, Durkheim merupakan anak seorang pendeta yang taat. Setelah beranjak remaja, beliau menjadi pribadi yang kritis terhadap fenomena sosial dan memiliki ketertarikan dibidang akademik. Durkheim menyebut evolusi sebagai proses perubahan sosial dari solidaritas mekanik ke organik. Perubahan itu pula yang menjadikan masyarakat terbagi menjadi dua kelompok berdasarkan solidaritasnya, yaitu mekanik yang terjadi pada masyarakat pra industri dan organik yang terjadi pada masyarakat industri.

Maka, berdasarkan pemaparan di atas jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!