Iklan

Pertanyaan

Salah satu faktor penyebabterjadinya kemiskinan struktural yang terjadi di sebuah negara adalah ....

Salah satu faktor penyebab terjadinya kemiskinan struktural yang terjadi di sebuah negara adalah ....  

  1. pemerataan ekonomi baik dari kalangan atas maupun bawah sehingga menimbulkan ketimpangan undefined 

  2. rancangan pemerintah yang tidak matang sehingga hasil kebijakan banyak mengalami kendala undefined 

  3. UU yang dibuat dengan pertimbangan yang baik dan matang undefined 

  4. pemerintah yang selalu mengutamakan tentang masalah tambang di Indonesia  undefined 

  5. kebijakan pemerintah yang dirasa tidak pro terhadap rakyat miskin  undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

39

:

19

Klaim

Iklan

T. Sakinah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E. undefined 

Pembahasan

Kemiskinan struktural adalah kemiskinan yang umumnya disebabkan oleh kegagalan kebijakan pemerintah dalam menyejahterakan masyarakatnya, kemiskinan inikarena adanya kebijakan yang tidak pro terhadap rakyat miskin. Dalam sebuah negara, yang berhak atau memiliki wewenang untuk membuat kebijakan adalah pemerintah. Oleh sebab itu, jika terjadi sebuah kemiskinan dalam suatu negara yang termasuk dalam jenis kemiskinan struktural, maka yang menjadi faktor penyebabnya adalah karena adanya kebijakan yang dibuat oleh pemerintah yang dirasa kurang pro terhadap rakyat miskin. Berdasarkan kemiskinan struktural, seseorang atau kelompok masyarakat yang telah terjebak ke lembah kemiskinan tidak lagi dapat menikmati hasil pembangunan, bahkan justru menjadi korban pembangunan. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Kemiskinan struktural adalah kemiskinan yang umumnya disebabkan oleh kegagalan kebijakan pemerintah dalam menyejahterakan masyarakatnya, kemiskinan ini karena adanya kebijakan yang tidak pro terhadap rakyat miskin. Dalam sebuah negara, yang berhak atau memiliki wewenang untuk membuat kebijakan adalah pemerintah. Oleh sebab itu, jika terjadi sebuah kemiskinan dalam suatu negara yang termasuk dalam jenis kemiskinan struktural, maka yang menjadi faktor penyebabnya adalah karena adanya kebijakan yang dibuat oleh pemerintah yang dirasa kurang pro terhadap rakyat miskin. Berdasarkan kemiskinan struktural, seseorang atau kelompok masyarakat yang telah terjebak ke lembah kemiskinan tidak lagi dapat menikmati hasil pembangunan, bahkan justru menjadi korban pembangunan. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Saat ini banyak ditemukan kasus pengemis yang menjadikan mengemis sebagai profesi. Jika terus dibiarkan, hal ini akan menjadikan seseorang terus menerus terjebak dalam kondisimiskin. Upaya yang dapat ...

13

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia