Iklan

Pertanyaan

Salah satu dampak penyusunan tipeanggaran surplus adalah ....

Salah satu dampak penyusunan tipe anggaran surplus adalah .... space 

  1. pengeluaran jadi hemat  space 

  2. efisiensi dan efektivitas  space 

  3. kebocoran keuangan negara bisa dikurangi  space 

  4. adanya tabungan negara  space 

  5. hasil pembangunan lebih merata  space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

29

:

17

Klaim

Iklan

S. Anugrah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang sesuai adalah D.

jawaban yang sesuai adalah D.   space 

Pembahasan

Jadi, jawaban yang sesuai adalah D. postur anggaran surplus merupakan kondisi yang terdapat pada APBN dimana komponen penerimaan negara lebih besar daripada komponen belanjanya. Dari postur anggaran surplus yang dimiliki oleh pemerintah, memiliki beberapa dampak yang positif bagi perekonomian nasional, seperti Harga menjadi lebih stabil, dan terbentuknya tabungan negara. Tabungan negara sendiri terbentuk dari adanya penerimaan negara berupa pajak dikurangi dengan belanja pemerintah. Jadi, jawaban yang sesuai adalah D.

Jadi, jawaban yang sesuai adalah D.

postur anggaran surplus merupakan kondisi yang terdapat pada APBN dimana komponen penerimaan negara lebih besar daripada komponen belanjanya. Dari postur anggaran surplus yang dimiliki oleh pemerintah, memiliki beberapa dampak yang positif bagi perekonomian nasional, seperti Harga menjadi lebih stabil, dan terbentuknya tabungan negara. Tabungan negara sendiri terbentuk dari adanya penerimaan negara berupa pajak dikurangi dengan belanja pemerintah. 

Jadi, jawaban yang sesuai adalah D.   space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan Anggaran Pendapatan dan Belanja berikut ini! Kebijakan anggaran yang benar berdasarkan data di atas adalah ....

18

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia