Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu dampak nyata Renaissance terhadap bidang seni adalah ….

Salah satu dampak nyata Renaissance terhadap bidang seni adalah …. 

  1. seniman tidak bebas berkaryaundefined 

  2. seniman tidak nyaman berekspresiundefined 

  3. seniman takut mengikuti pameran seniundefined 

  4. seniman bebas berkaryaundefined 

  5. seniman canggung menghasilkan terbaikundefined 

Iklan

K. Nadia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Setelah adanya sekularisme, para seniman dan sastrawan memiliki kebebasan dalam menghasilkan karya. Sudah tidak ada lagi gereja yang mengekang perkembangan kesenian dan kebudayaan. Sebagai contohadalah kondisi di kota Florence, Italia, yang ketika itu sangat menguntungkan bagi kebangkitan sastra dan seni pada masa Renaissance . Walaupun rata-rata warga Florence bukan cendekiawan, tetapi mereka sangat suka dan rindu akan hal-hal yang terkait dengan seni dan sastra. Orang-orang terpelajar di Florence menawarkan dorongan berupa uang dan memperbolehkan perpustakaan pribadi mereka digunakan untuk umum. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D .

Setelah adanya sekularisme, para seniman dan sastrawan memiliki kebebasan dalam menghasilkan karya. Sudah tidak ada lagi gereja yang mengekang perkembangan kesenian dan kebudayaan. Sebagai contoh adalah kondisi di kota Florence, Italia, yang ketika itu sangat menguntungkan bagi kebangkitan sastra dan seni pada masa Renaissance. Walaupun rata-rata warga Florence bukan cendekiawan, tetapi mereka sangat suka dan rindu akan hal-hal yang terkait dengan seni dan sastra. Orang-orang terpelajar di Florence menawarkan dorongan berupa uang dan memperbolehkan perpustakaan pribadi mereka digunakan untuk umum.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada masa The Dark Age (Abad Kegelapan), masyarakat Eropa banyak yang kehilangan ambisinya untuk mengembangkan suatu karya baik dalam bidang seni, ilmu pengetahuan dan lainnya. Hal itu karena ....

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia