Iklan

Pertanyaan

Salah satu dampak negatif penggunaan IPTEK terhadap kegiatan ekonomi adalah ….

Salah satu dampak negatif penggunaan IPTEK terhadap kegiatan ekonomi adalah ….  space space 

  1. memudahkan dan mempercepat kegiatan produksi undefined 

  2. penyaluran barang ke tangan konsumen menjadi lebih cepat undefined 

  3. mempermudah untuk mendapatkan informasi harga suatu barang undefined 

  4. terjadinya pengangguran karena tenaga kerja manusia digantikan mesin undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

58

:

24

Iklan

Y. Putra

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah opsi D.

jawaban yang tepat adalah opsi D. undefined 

Pembahasan

Dampak negatif IPTEK terhadap kegiatan ekonomi di antaranya sebagai berikut. Terjadinya pengangguran karena tenaga kerja manusia digantikan mesin. Banyaknya polusi dan limbah. Pola hidup konsumtif sehingga masyarakat menjadi lebih boros. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah opsi D.

Dampak negatif IPTEK terhadap kegiatan ekonomi di antaranya sebagai berikut.

  • Terjadinya pengangguran karena tenaga kerja manusia digantikan mesin.
  • Banyaknya polusi dan limbah.
  • Pola hidup konsumtif sehingga masyarakat menjadi lebih boros.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah opsi D. undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Masrotul Faizah

Susah padahal udh pernah login

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!