Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu contoh gerak di bawah ini yang memiliki besar percepatan tetap adalah .....

Salah satu contoh gerak di bawah ini yang memiliki besar percepatan tetap adalah .....

  1. sebuah benda yang bergerak dengan kecepatan tetap sepanjang waktu

  2. sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan

  3. sebuah benda yang awalnya bergerak melingkar beraturan, kemudian diperlambat

  4. sebuah benda yang dijatuhkan ke dalam suatu cairan kental

  5. sebuah benpa yang dikaitkan dengan pegas dan bergetar dengan teratur

Iklan

S. Syifa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B

jawaban yang tepat adalah B

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Benda yang bergerak melingkar beraturan memiliki kecepatan tangensial sebesar nol karena kecepatan angularnya juga nol, dan kecepatan sentripetal sebesar . Karena v dan r tetap, maka percepatan sentripetalnya juga tetap. Jadi, jawaban yang tepat adalah B

Benda yang bergerak melingkar beraturan memiliki kecepatan tangensial sebesar nol karena kecepatan angularnya juga nol, dan kecepatan sentripetal sebesar straight a subscript sp equals straight v squared over straight r. Karena v dan r tetap, maka percepatan sentripetalnya juga tetap.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Benda yang semula diam kemudian didorong sehingga bergerak dengan percepatan tetap 4 s 2 m ​ .Berapakah besar kecepatan benda tersebut setelah bergerak 6 s?

49

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia