Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu ciri teks ulasan adalah mengandung opini. Ciri tersebut tergambar dalam kutipan …

Salah satu ciri teks ulasan adalah mengandung opini. Ciri tersebut tergambar dalam kutipan …

  1. Novel ini merupakan novel keduanya yang ditulis pada tahun 2019.

  2. Bab pertama novel ini menceritakan perjalanan penulis selama keliling Eropa.

  3. Setiap bagian bab dalam novel ini ditulis dengan gaya bahasa yang unik.

  4. Karena kepopulerannya, novel ini mendapatkan hadiah sastra dari pemerintah.

Iklan

H. Agustina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Teks ulasan memiliki dua ciri, yaitu memuat opini dan interpretasi. Opini merupakan pendapat, pikiran, atau pendirian pribadi seseorang. Kalimat yang memuat opini adalah kalimat Setiap bagian bab dalam novel ini ditulis dengan gaya bahasa yang unik. Dalam kalimat tersebut, pengulas berpendapat bahwa novel yang diulasnya memiliki gaya bahasa yang unik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Teks ulasan memiliki dua ciri, yaitu memuat opini dan interpretasi. Opini merupakan pendapat, pikiran, atau pendirian pribadi seseorang. Kalimat yang memuat opini adalah kalimat Setiap bagian bab dalam novel ini ditulis dengan gaya bahasa yang unik. Dalam kalimat tersebut, pengulas berpendapat bahwa novel yang diulasnya memiliki gaya bahasa yang unik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Latihan Bab

Mengenal Teks Ulasan

Struktur Teks Ulasan

Kebahasaan Teks Ulasan

Menganalisis Teks Ulasan

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1rb+

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Teks ulasan memiliki dua ciri, yaitu ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia