Iklan

Pertanyaan

Salah satu cara untuk mengatasi krisis energi adalah dengan menggunakan bioetanol dan biogas. Jelaskan perbedaan antara kedua jenis energi altematif tersebut!

Salah satu cara untuk mengatasi krisis energi adalah dengan menggunakan bioetanol dan biogas. Jelaskan perbedaan antara kedua jenis energi altematif tersebut! space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

42

:

59

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar perbedaan bioetanol dan biogas sesuai penjelasan diatas.

jawaban yang benar perbedaan bioetanol dan biogas sesuai penjelasan diatas.

Pembahasan

Bioetanol Bioetanol adalah jenis bahan bakar (biofuel) yang terbuat darijagung, sorgum, kentang, gandum, tebu, singkong yang dicampur dengan alkohol. Bioetanol dapat digunakan sebagai bahan campuran pada bahan bakar minyak sejenis premium. Biogas Biogas adalah jenis bahan bakar (biofuel) yang terbuat dari hasil pembusukan tanaman atau sampah organik dengan tingkat rendah oksigen dengan dibantu oleh bakteri pengurai. Biogas banyak mengandung gas metana yang bisa digunakan untuk bahan bakar gas seperti kompor gas, dll. Jadi, jawaban yang benar perbedaan bioetanol dan biogas sesuai penjelasan diatas.

Bioetanol

  • Bioetanol adalah jenis bahan bakar (biofuel) yang terbuat dari jagung, sorgum, kentang, gandum, tebu, singkong yang dicampur dengan alkohol.
  • Bioetanol dapat digunakan sebagai bahan campuran pada bahan bakar minyak sejenis premium.

Biogas

  • Biogas adalah jenis bahan bakar (biofuel) yang terbuat dari hasil pembusukan tanaman atau sampah organik dengan tingkat rendah oksigen dengan dibantu oleh bakteri pengurai.
  • Biogas banyak mengandung gas metana yang bisa digunakan untuk bahan bakar gas seperti kompor gas, dll. space 

Jadi, jawaban yang benar perbedaan bioetanol dan biogas sesuai penjelasan diatas.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!