Iklan

Pertanyaan

Salahsatubukti adanya evolusiadalah penemuan fosil. Fosiljarang sekali ditemukan dalam keadaan utuh. Faktor­-faktor alam yang tidak berpengaruh terhadap pembentukan fosil adalah ....

Salah satu bukti adanya evolusi adalah penemuan fosil. Fosil jarang sekali ditemukan dalam keadaan utuh. Faktor­-faktor alam yang tidak berpengaruh terhadap pembentukan fosil adalah ....

  1. bencana alam

  2. organisme pengurai

  3. hewan predator

  4. suhu lingkungan

  5. adaptasi dan seleksi alam

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

44

:

42

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Faktor-faktor yang menyebabkan jarang ditemukannya fosil dalam keadaan lengkap adalah: Terjadinya lipatan batuan bumi yang disebabkan oleh bencana alam Pengaruh lingkungan, seperti air, suhu, angin, dan bakteri pembusuk Predator dan hewan pemakan bangkai Jenis organisme, ada organ tertentu dari suatu organisme yang tidak dapat menjadi fosil Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Faktor-faktor yang menyebabkan jarang ditemukannya fosil dalam keadaan lengkap adalah:

  1. Terjadinya lipatan batuan bumi yang disebabkan oleh bencana alam
  2. Pengaruh lingkungan, seperti air, suhu, angin, dan bakteri pembusuk
  3. Predator dan hewan pemakan bangkai
  4. Jenis organisme, ada organ tertentu dari suatu organisme yang tidak dapat menjadi fosil

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!