Iklan

Pertanyaan

Salah satu bioma yang terkenal di Indonesia adalah hutan hujan tropis. Hutan hujan tropis seringkali digambarkan sebagai hutan yang lebat, padahal kenyataannya tidaklah selalu demikian. Banyak sekali penebangan hutan secara liar, kebakaran hutan, alihfungsi hutan menjadi permukiman, dan lain-lain yang dapat menyebabkan kerusakan lingkungan.Berikut ini contoh yang paling tepat dari pemanfaatan sumber daya hutan bagi keberlangsungan hidup manusia adalah ….

Salah satu bioma yang terkenal di Indonesia adalah hutan hujan tropis. Hutan hujan tropis seringkali digambarkan sebagai hutan yang lebat, padahal kenyataannya tidaklah selalu demikian. Banyak sekali penebangan hutan secara liar, kebakaran hutan, alih fungsi hutan menjadi permukiman, dan lain-lain yang dapat menyebabkan kerusakan lingkungan. Berikut ini contoh yang paling tepat dari pemanfaatan sumber daya hutan bagi keberlangsungan hidup manusia adalah ….space space space

  1. untuk sarana objek wisataspace space space

  2. untuk ditebang secara liarspace space space

  3. sebagai tempat bekerjaspace space space

  4. menghasilkan oksigen dan menyerap karbon dioksidaspace space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

00

:

44

Klaim

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Hutan merupakan salah satu sumber daya alam yang dimiliki oleh Indonesia. Menurut Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, laju kerusakan hutan Indonesia mencapai 300.000 hektar per tahun. Akibatnya, banyak spesies tumbuhan dan hewan yang terancam punah, bahkan beberapa di antaranya dianggap sudah punah. Hal ini perlu dicegah mengingat hutan memiliki manfaat penting bagi kehidupan manusia. Salah satumanfaat hutan yang paling utama untuk keberlangsungan hidup manusia adalah sebagai penghasiloksigen serta menyerapkarbon dioksida. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Hutan merupakan salah satu sumber daya alam yang dimiliki oleh Indonesia. Menurut Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, laju kerusakan hutan Indonesia mencapai 300.000 hektar per tahun. Akibatnya, banyak spesies tumbuhan dan hewan yang terancam punah, bahkan beberapa di antaranya dianggap sudah punah. Hal ini perlu dicegah mengingat hutan memiliki manfaat penting bagi kehidupan manusia. Salah satu manfaat hutan yang paling utama untuk keberlangsungan hidup manusia adalah sebagai penghasil oksigen serta menyerap karbon dioksida.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Hutan tropis di Indonesia sangat bervariasi. Berdasarkan fungsinya, hutan di Indonesia terbagi ke dalam beberapa kawasan. Kawasan hutan di Indonesia yang berfungsi sebagai tempat pelestarian flora dan...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia