Iklan

Pertanyaan

Salah satu berpikir sejarah yang memiliki pengertian perjalanan sepanjang waktu adalah….

Salah satu berpikir sejarah yang memiliki pengertian perjalanan sepanjang waktu adalah….

  1. Diakronik

  2. Sikronik

  3. Kausalitas

  4. Periodisasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

13

:

02

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Cara berpikir diakronik sering dikaitkan dengan cara berpikir kronologis. Kronologis berasal dari bahasa Yunani, yaitu chronos yang berarti waktu dan logos yang berarti ilmu atau uraian. Jadi, kronologi adalah ilmu tentang waktu yang membantu dalam menyusun peristiwa-peristiwa sesuai dengan urutan waktu terjadinya.Ketika seseorangmampu berpikir dalam aspek diakronik, maka seseorang tersebutakan mampu berpikir secara runtut, teratur, juga berkesinambungan. Berdasarkan pernyataan tersebut, jawaban yang tepat adalah A .

Cara berpikir diakronik sering dikaitkan dengan cara berpikir kronologis. Kronologis berasal dari bahasa Yunani, yaitu chronos yang berarti waktu dan logos yang berarti ilmu atau uraian. Jadi, kronologi adalah ilmu tentang waktu yang membantu dalam menyusun peristiwa-peristiwa sesuai dengan urutan waktu terjadinya. Ketika seseorang mampu berpikir dalam aspek diakronik, maka seseorang tersebut akan mampu berpikir secara runtut, teratur, juga berkesinambungan.

Berdasarkan pernyataan tersebut, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

24

Khalisa Fedya

Makasih ❤️

Mul yanah

Bukannya D ya? Mungkin????

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut Tanam Paksa (1830 – 1870) "Pada tahun 1830 saat pemerintah Belanda hampir bangkrut setelah terlibat Perang Diponegoro (1825-1830), kondisi ini diperparah dengan pecahnya ...

124

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia