Iklan
Pertanyaan
Saat ini, masyarakat dapat dengan mudah mengakses ide dan informasi melalui media massa. Perkembangan media massa, seperti televisi, film, dan musik dapat memengaruhi selera konsumsi kultural seseorang. Adanya perubahan dalam metode berinteraksi di masyarakat, menjadi salah satu faktor yang memengaruhi tingkat konsumsi kultural masyarakat melalui media massa. Salah satu contohnya, seperti seseorang yang mengonsumsi film, musik, dan fashion melalui media massa karena hal tersebut sedang trend dikalangan remaja. Berdasarkan fenomena di atas, globalisasi yang terjadi menimbulkan adanya perubahan dalam bentuk ….
ketergantungan pasar dan kultural melalui perkembangan media massa antar negara
peningkatan interaksi kultural melalui perkembangan media massa pada masyarakat dunia
meningkatnya masalah bersama secara global akibat dari adanya kemudahan dalam mengakses informasi kultural di media massa
perubahan konsep ruang dan waktu akibat dari adanya kemudahan dalam mengakses ide dan informasi kultural di media massa
meningkatnya interaksi kultural melalui film, musik, dan fashion akibat dari adanya perkembangan teknologi internet dan telepon genggam
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
23
:
04
:
22
Iklan
R. Wahyu
Master Teacher
14
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia