Iklan

Iklan

Pertanyaan

Saat ini, ilmu geografi telah berkembang dengan begitu pesat dibandingkan dengan zaman dahulu. Perkembangan ilmu geografi ini banyak dipengaruhi oleh ....

Saat ini, ilmu geografi telah berkembang dengan begitu pesat dibandingkan dengan zaman dahulu. Perkembangan ilmu geografi ini banyak dipengaruhi oleh ....space 

  1. bencana alamundefined 

  2. pelayaran duniaundefined 

  3. akulturasi budayaundefined 

  4. kemajuan teknologiundefined 

  5. pertumbuhan pendudukundefined 

Iklan

D. Maya

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Ilmu geografi terus menerus mengalami perkembangan. Hal ini banyak dipengaruhi oleh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, seperti penemuan internet, komputer, dan lain-lain.Berbagai fenomena di muka bumi ini dapat dikaji dengan lebih mudah melalui ilmu pengetahuan dan teknologi yang berkembang. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Ilmu geografi terus menerus mengalami perkembangan. Hal ini banyak dipengaruhi oleh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, seperti penemuan internet, komputer, dan lain-lain. Berbagai fenomena di muka bumi ini dapat dikaji dengan lebih mudah melalui ilmu pengetahuan dan teknologi yang berkembang.space 

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Implementasi ilmu geografi dalam berbagai bidang kehidupan disebut dengan ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia