Iklan

Pertanyaan

Rumusan masalah: Adakah pengaruh ketinggian tempat terhadap ukuran buah mangga? Hipotesis nolnya adalah ....

Rumusan masalah: Adakah pengaruh ketinggian tempat terhadap ukuran buah mangga? Hipotesis nolnya adalah ....space

  1. tidak ada pengaruh ketinggian tempat terhadap ukuran buah manggaspace space space

  2. ada pengaruh ketinggian tempat terhadap ukuran buah mangga space space space

  3. tidak ada pengaruh rasa buah mangga terhadap ketiggian tempatspace space space

  4. ada pengaruh ukuran buah mangga terhadap ketinggian tempatspace space space

  5. semakin tinggi pohon mangga semaki kecil buahnya  space space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

33

:

26

Klaim

Iklan

A. Ridwan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space

Pembahasan

Hipotesis nol (h 0 ) adalah sebuah hipotesis yang bersifat negatif, dimana hipotesis ini berusaha untuk menyatakan tidak adanya hubungan (atau sejenisnya seperti perbedaan, interaksi, pengaruh, dll) antara suatu variabel penelitian dengan variabel penelitian yang lainnya. Keberadaan hipotesis nol di harapkan untuk di tolak (tidak diterima). atau dengan kata lain, hipotesis ini diformulasikan untuk ditolak dan tidak di benarkan. Dengan demikian, hipotesis nol nya adalah tidak ada pengaruh ketinggian tempat terhadap ukuran buah mangga. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Hipotesis nol (h0) adalah sebuah hipotesis yang bersifat negatif, dimana hipotesis ini berusaha untuk menyatakan tidak adanya hubungan (atau sejenisnya seperti perbedaan, interaksi, pengaruh, dll) antara suatu variabel penelitian dengan variabel penelitian yang lainnya.

Keberadaan hipotesis nol di harapkan untuk di tolak (tidak diterima). atau dengan kata lain, hipotesis ini diformulasikan untuk ditolak dan tidak di benarkan.

Dengan demikian, hipotesis nol nya adalah tidak ada pengaruh ketinggian tempat terhadap ukuran buah mangga.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sekelompok siswa kelas X akan melakukan percobaan untuk membuktikan pengaruh gaya yang diberikan pada pegas terhadap perpanjangan pegas tersebut. Buat rancangan dengan menjawab pertanyaan berikut. ...

48

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia