Iklan

Pertanyaan

Rumus yang sesuai untuk pentaaminklorokromium (III) kloridaadalah ....

Rumus yang sesuai untuk pentaaminklorokromium (III) klorida adalah .... 

  1. begin mathsize 14px style open square brackets Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl close square brackets Cl subscript 3 end style 

  2. begin mathsize 14px style open square brackets Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl subscript 2 close square brackets Cl subscript 2 end style 

  3. begin mathsize 14px style open square brackets Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl close square brackets Cl subscript 2 end style 

  4. begin mathsize 14px style open square brackets Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl subscript 5 close square brackets Cl subscript 2 end style 

  5. begin mathsize 14px style open square brackets Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl subscript 5 close square brackets Cl end style 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

22

:

12

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Senyawa pentaaminklorokromium (III) klorida merupakan senyawa kompleks. Senyawa kompleks adalah senyawa yang mengandung ion kompleks. Terdapat 3 jenis senyawa kompleks ionik: Senyawa kompleks ionik dengan kation sebagai ion kompleks Senyawa kompleks ionik dengan anion sebagai ion kompleks Senyawa kompleks ionik dengan kation dan anion sebagai ion kompleks Pada penamaan senyawa kompleks, diawali terlebih dahulu dari nama kation kemudian nama anion. Sehingga pada penamaanpentaaminklorokromium (III) klorida, yang berperan sebagai kation (ion kompleks)adalah pentaaminklorokromium(III) dan anion adalah klorida Misalkan rumus senyawa kompleks yang kationnya merupakan ion kompleks adalah , dalam rumus molekul senyawa kompleks tersebut ada beberapa istilah penting diantaranya: Kation (ion kompleks): Atom pusat (P), biasanya atom logam golongan transisi. Ligan (A), molekul netral ataupun anion yang terikat pada atom pusat Bilangan koordinasi (x) disebut juga sebagai jumlah ligan. Muatan kompleks (m)adalah jumlah muatan atom pusat dan ligan Anion: Anion tak terikat dalam senyawa kompleks (B). Senyawa kompleks pentaaminklorokromium (III) klorida terdiri dari kation kompleks pentaaminklorokromium (III) dan anion klorida . Untuk menentukan rumus molekul senyawa kompleks tersebut maka perlu analisis terhadap senyawa tersebut. atom pusat adalah kromium (Cr). ligan yang terikat adalah amin ( ) yang berjumlah 5 dan kloro ( ) sebanyak 1. anion biasa yang tidak terikat dalam ion kompleks adalahklorida( ). bilangan oksidasi atom pusat Cr = +3. muatan ion kompleks Rumus ion komplekspentaaminklorokromium (III) yang tepat adalah dan anion tak terikat . Dengan demikian rumus senyawa kompleks yang terbentuk adalah . Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Senyawa pentaaminklorokromium (III) klorida merupakan senyawa kompleks. Senyawa kompleks adalah senyawa yang mengandung ion kompleks.

Terdapat 3 jenis senyawa kompleks ionik:

  1. Senyawa kompleks ionik dengan kation sebagai ion kompleks
  2. Senyawa kompleks ionik dengan anion sebagai ion kompleks
  3. Senyawa kompleks ionik dengan kation dan anion sebagai ion kompleks

Pada penamaan senyawa kompleks, diawali terlebih dahulu dari nama kation kemudian nama anion. Sehingga pada penamaan pentaaminklorokromium (III) klorida, yang berperan sebagai kation (ion kompleks) adalah pentaaminklorokromium(III) dan anion adalah klorida

Misalkan rumus senyawa kompleks yang kationnya merupakan ion kompleks adalah begin mathsize 14px style open square brackets P open parentheses A close parentheses subscript x close square brackets B subscript m end style, dalam rumus molekul senyawa kompleks tersebut ada beberapa istilah penting diantaranya:

Kation (ion kompleks):

  • Atom pusat (P), biasanya atom logam golongan transisi.
  • Ligan (A), molekul netral ataupun anion yang terikat pada atom pusat
  • Bilangan koordinasi (x) disebut juga sebagai jumlah ligan.
  • Muatan kompleks (m)adalah jumlah muatan atom pusat dan ligan

Anion:

  • Anion tak terikat dalam senyawa kompleks (B).

Senyawa kompleks pentaaminklorokromium (III) klorida terdiri dari kation kompleks pentaaminklorokromium (III) dan anion klorida. Untuk menentukan rumus molekul senyawa kompleks tersebut maka perlu analisis terhadap senyawa tersebut.

  • atom pusat adalah kromium (Cr).
  • ligan yang terikat adalah amin (begin mathsize 14px style N H subscript 3 end style) yang berjumlah 5 dan kloro (begin mathsize 14px style Cl to the power of minus sign end style) sebanyak 1.
  • anion biasa yang tidak terikat dalam ion kompleks adalah klorida (begin mathsize 14px style Cl to the power of minus sign end style).
  • bilangan oksidasi atom pusat Cr = +3.
  • muatan ion kompleks

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell muatan space ion space kompleks end cell equals cell muatan space atom space pusat and muatan space total space ligan end cell row cell muatan space ion space kompleks end cell equals cell muatan space Cr plus left parenthesis 5 cross times muatan space N H subscript 3 right parenthesis plus left parenthesis 1 cross times muatan space Cl right parenthesis end cell row cell muatan space ion space kompleks end cell equals cell left parenthesis plus 3 right parenthesis plus 5 left parenthesis 0 right parenthesis plus 1 left parenthesis minus sign 1 right parenthesis end cell row cell muatan space ion space kompleks end cell equals cell plus 3 minus sign 1 end cell row cell muatan space ion space kompleks end cell equals cell plus 2 end cell end table  

  • Rumus ion kompleks pentaaminklorokromium (III) yang tepat adalah begin mathsize 14px style left square bracket Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl right square bracket to the power of 2 plus end exponent end style dan anion tak terikat begin mathsize 14px style Cl to the power of minus sign end style. Dengan demikian rumus senyawa kompleks yang terbentuk adalah begin mathsize 14px style left square bracket Cr open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 5 Cl right square bracket Cl subscript 2 end style.


Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!