Iklan

Pertanyaan

Rudi melakukan pelanggaran hak cpta dengan menggandakan keping DVD bajakan. Setelah dilakukan penggandaan ia menyewa stand di depan pasar swalayan untuk berjualan. Tindakan tersebut sudah lama berlangsung karena ia merasa mendapat dukungan dari oknum aparat yang nakal. Lembaga yang tepat dalam melakukan pengendalian sosial pada permasalahan tersebut adalah ....

Rudi melakukan pelanggaran hak cpta dengan menggandakan keping DVD bajakan. Setelah dilakukan penggandaan ia menyewa stand di depan pasar swalayan untuk berjualan. Tindakan tersebut sudah lama berlangsung karena ia merasa mendapat dukungan dari oknum aparat yang nakal. Lembaga yang tepat dalam melakukan pengendalian sosial pada permasalahan tersebut adalah ....

  1. pendidik

  2. kepolisian

  3. pengadilan

  4. pemuka agama

  5. tokoh masyarakat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

12

:

37

Klaim

Iklan

Y. Fernanda

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pihak pertama yang berhak melakukan pengendalian sosial atas penyimpangan yang dilakukan oleh Rudi adalah pihak kepolisian. Berdasarkan fungsinya, lembaga kepolisian bertugas memastikan seluruh masyarakat hidup dan berkegiatan sesuai dengan nilai dan norma sosial. Pihak kepolisian jugalah yang berhak melakukan penangkapan terhadap orang-orang menyimpang yang melanggar hukum. Barulah setelah dari kepolisian, penyimpang diserahkan kepada pengadilan untuk diproses hukumnya berdasarkan undang-undang yang berlaku. Berdasarkan uraian diatas, jawaban yang tepat adalah B.

Pihak pertama yang berhak melakukan pengendalian sosial atas penyimpangan yang dilakukan oleh Rudi adalah pihak kepolisian. Berdasarkan fungsinya, lembaga kepolisian bertugas memastikan seluruh masyarakat hidup dan berkegiatan sesuai dengan nilai dan norma sosial. Pihak kepolisian jugalah yang berhak melakukan penangkapan terhadap orang-orang menyimpang yang melanggar hukum. Barulah setelah dari kepolisian, penyimpang diserahkan kepada pengadilan untuk diproses hukumnya berdasarkan undang-undang yang berlaku.

Berdasarkan uraian diatas, jawaban yang tepat adalah B.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

29

Iklan

Pertanyaan serupa

Satpam merupakan bagian dari aparatur lembaga yang bertugas memeriksa pengunjung pusat perbelanjaan dari kemungkinan membawa benda-benda yang bisa membahayakan keselamatan orang lain. Tujuan dari akti...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia