Iklan

Pertanyaan

Rogu melakukan percobaan mengenai kerja enzim katalase pada hati ayam. Rogu mengukur kadar enzim katalase lalu melakukan serangkaian perlakuan untuk mengetahui aktivitas enzim tersebut. Di akhir percobaannya Rogu kembali mengukur kadar enzim katalase tersebut. Ternyata kadar enzim katalase di awal dan di akhir pengukuran tetap meskipun telah dilakukan serangkaian perlakuan terhadapnya. Berikut ini pernyataan yang tepat mengenai enzim pada percobaan Rogu adalah…

Rogu melakukan percobaan mengenai kerja enzim katalase pada hati ayam. Rogu mengukur kadar enzim katalase lalu melakukan serangkaian perlakuan untuk mengetahui aktivitas enzim tersebut. Di akhir percobaannya Rogu kembali mengukur kadar enzim katalase tersebut. Ternyata kadar enzim katalase di awal dan di akhir pengukuran tetap meskipun telah dilakukan serangkaian perlakuan terhadapnya. Berikut ini pernyataan yang tepat mengenai enzim pada percobaan Rogu adalah…

  1. Enzim berjumlah tetap karena Rogu tidak menambahkan banyak substrat

  2. Enzim bersifat spesifik, sehingga kadar enzim tetap tersebut karena tidak berikatan dengan substrat yang diberikan Rogu

  3. Enzim bersifat bolak balik sehingga setelah terbentuk produk, enzim kembali akan membentuk dirinya melalui peristiwa bolak-balik

  4. Enzim akan mempercepat reaksi tanpa ikut bereaksi

  5. Enzim bersifat meningkatkan energi aktivasi sehingga jumlah enzim tidak berkurang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

25

:

37

Klaim

Iklan

R. Fitriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nusantara PGRI Kediri

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kadar enzim yang tidak berubah meskipun diberi perlakuan karena enzim akan mempercepat reaksi tanpa ikut bereaksi. Enzim tersebut hanya akan meningkatkan kecepatan reaksi saja, tidak ikut terurai ataupun mengalami perubahan. Hal itulah yang menyebabkan kadar enzim tidak berkurang maupun bertambah.

Kadar enzim yang tidak berubah meskipun diberi perlakuan karena enzim akan mempercepat reaksi tanpa ikut bereaksi. Enzim tersebut hanya akan meningkatkan kecepatan reaksi saja, tidak ikut terurai ataupun mengalami perubahan. Hal itulah yang menyebabkan kadar enzim tidak berkurang maupun bertambah.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Pertanyaan serupa

Enzim maltase dapat memecah substrat menjadi dua glukosa. Dan enzim tersebut mampu membentuk kembali maltosa dari 2 glukosa tersebut. Berdasarkan pernyataan ini membuktikan bahwa enzim memiliki sifat…...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia