Iklan

Pertanyaan

Robert M.Z. lawang seorang akademisi mengemukakan definisi dari perilaku menyimpang yaitu ....

Robert M.Z. lawang seorang akademisi mengemukakan definisi dari perilaku menyimpang yaitu .... space 

  1. tindakan yang didasari pada keadaan tidak sengaja oleh masyarakat space 

  2. tindakan yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku dalam suatu sistem sosial space 

  3. keinginan masyarakat memulihkan keadaan yang dianggap tidak sesuai dengan nilai norma space 

  4. keadaan sosial masyarakat yang diharapkan masyarakat agar sesuai dengan nilai norma yang berlaku space 

  5. proses untuk menuju keadaan yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku dalam suatu sistem sosial di masyarakat space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

57

:

43

Iklan

W. Ayu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. space 

Pembahasan

Robert M.Z. Lawang menyatakan bahwa perilaku menyimpang adalah semua tindakan yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku dalam suatu sistem sosial. Robert M. Z. Lawang memiliki pandangan jika seseorang yang tidak mematuhi aturan berarti individu tersebut melakukan perilaku yang menyimpang. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Robert M.Z. Lawang menyatakan bahwa perilaku menyimpang adalah semua tindakan yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku dalam suatu sistem sosial. Robert M. Z. Lawang memiliki pandangan jika seseorang yang tidak mematuhi aturan berarti individu tersebut melakukan perilaku yang menyimpang.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B. space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!