Iklan

Pertanyaan

Rizal membuat kapal layar di atas air. Oleh karena pada saat itu tidak ada angin, ia menggunakan kipas angin seperti pada gambar. Jika partikel angin memantul dengan lenting sempuma, apakah kapal layar akan bergerak? Jika bergerak, ke arah manakah geraknya?

Rizal membuat kapal layar di atas air. Oleh karena pada saat itu tidak ada angin, ia menggunakan kipas angin seperti pada gambar. Jika partikel angin memantul dengan lenting sempuma, apakah kapal layar akan bergerak? Jika bergerak, ke arah manakah geraknya?space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

17

:

24

Klaim

Iklan

J. Khairina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah ya, kapal akan bergerak ke depan.

jawabannya adalah ya, kapal akan bergerak ke depan.space space

Pembahasan

Jawaban dari soal ini adalah bergerak ke depan. Jika kecepatan angin menuju layar memantul secara lenting sempurna maka kecepatan angin yang menumbuk layar akan memantul dan berbalik arah dengan momentum yang sama. Perubahan momentum molekul menjadi -2 p , sehingga layar dan kapal layar menerima momentum +2 p dengan arah kedepan. Dengan menambahkan kedua arah perubahan momentum yang diberikan kepada kapal layar, maka total perubahan momentumnya adalah – p + 2 p = + p , dengan arah kedepan. Oleh karena itu jawabannya adalah ya, kapal akan bergerak ke depan.

Jawaban dari soal ini adalah bergerak ke depan.

Jika kecepatan angin menuju layar memantul secara lenting sempurna maka kecepatan angin yang  menumbuk layar akan memantul dan berbalik arah dengan momentum yang sama. Perubahan momentum molekul menjadi -2 p, sehingga layar dan kapal layar menerima momentum +2 p dengan arah kedepan. Dengan menambahkan kedua arah perubahan momentum yang diberikan kepada kapal layar, maka total perubahan momentumnya adalah – p + 2 p = + p, dengan arah kedepan.

Oleh karena itu jawabannya adalah ya, kapal akan bergerak ke depan.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Grafik di samping merupakan grafik kecepatan terhadap waktu untuk dua partikel R dna S yang bertumbukan secara lenting sempurna. (1) R dan S bergerak searah setelah tumbukan (2) Kecepatan R dna S...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia