Iklan

Pertanyaan

Revolusi Industri pertama kali terjadi di Inggris pada abad XVIII. Kemunculan Revolusi Industri ini ditandai adanya .......

Revolusi Industri pertama kali terjadi di Inggris pada abad XVIII. Kemunculan Revolusi Industri ini ditandai adanya .......

  1. penerapan pajak bagi aktivitas industri milik swasta

  2. penguasaan segala bentuk aktivitas industri oleh negara

  3. penggunaan logam mulia sebagai modal untuk mendirikan pusat industri

  4. perubahan pola industri dari sistem manual menjadi sistem mesin

  5. pendirian industri baru di negara jajahan dan koloni milik Inggris

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

21

:

08

Klaim

Iklan

A. Maryam

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Revolusi Industri pertama kali muncul di Inggris pada abad ke-18. Revolusi Industri pertama kali terjadi pada industri tekstil. Hal ini disebabkan permintaan bahan pakaian dari kapas semakin meningkat. Inggris merupakan negara penghasil tekstil terbaik di Eropa sehingga hasil produksinya laku di pasaran. Keadaan ini mendorong munculnya penyempurnaan alat pintal dan alat tenun yang menggunakan mesin. Penggunaan mesin pada alat pintal dan alat tenun dapat mempercepat proses pemintalan, penenunan, dan penyelesaian pakaian. Perubahan pola industri dari sistem manual ke sistem mesin inilah yang kemudian dikenal sebagai Revolusi Industri.

Revolusi Industri pertama kali muncul di Inggris pada abad ke-18. Revolusi Industri pertama kali terjadi pada industri tekstil. Hal ini disebabkan permintaan bahan pakaian dari kapas semakin meningkat. Inggris merupakan negara penghasil tekstil terbaik di Eropa sehingga hasil produksinya laku di pasaran. Keadaan ini mendorong munculnya penyempurnaan alat pintal dan alat tenun yang menggunakan mesin. Penggunaan mesin pada alat pintal dan alat tenun dapat mempercepat proses pemintalan, penenunan, dan penyelesaian pakaian. Perubahan pola industri dari sistem manual ke sistem mesin inilah yang kemudian dikenal sebagai Revolusi Industri.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

39

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut. (1) Munculnya pendapat bahwa bumi ini bulat (2) Ditemukannya jalan pelayaran ke Asia melalui Tanjung Harapan (3) Lahirnya paham ekonomi liberal (4) Inggris memilik...

18

2.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia