Iklan

Pertanyaan

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) periode 2015-2019 mencantumkan Birokrasi Efisien dan Efektif sebagai ....

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) periode 2015-2019 mencantumkan Birokrasi Efisien dan Efektif sebagai .... 

  1. pertumbuhan ekonomi

  2. masalah pokok bangsa

  3. pemberantasan korupsi

  4. tantangan umum pembangunan

  5. percepatan pemerataan dan keadilan

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

22

:

18

:

04

Klaim

Iklan

T. TA.KakIlham

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Pendek (RPJMN) periode 2015-2019 mencantumkan beberapa tantangan utama dalam kegiatan pembangunan. Beberapa di antaranya adalah sebagai berikut. Stabilitas politik dan keamanan Birokrasi efektif dan efisien Pemberantasan korupsi Pertumbuhan ekonomi Percepatan pemerataan dan keadilan Keberlanjutan pembangunan Peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia Kesenjangan antarwilayah Percepatan pembangunan kelautan Birokrasi efektif dan efisien menjadi salah satu tantangan yang perlu dihadapi pada masa Kepemimpinan Joko Widodo. Hal ini kemudian mewujud dalam visinya, yaitu berupa "melanjutkan reformasi birokrasi" . Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Pendek (RPJMN) periode 2015-2019 mencantumkan beberapa tantangan utama dalam kegiatan pembangunan. Beberapa di antaranya adalah sebagai berikut.

  1. Stabilitas politik dan keamanan
  2. Birokrasi efektif dan efisien
  3. Pemberantasan korupsi
  4. Pertumbuhan ekonomi
  5. Percepatan pemerataan dan keadilan
  6. Keberlanjutan pembangunan
  7. Peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia
  8. Kesenjangan antarwilayah
  9. Percepatan pembangunan kelautan

Birokrasi efektif dan efisien menjadi salah satu tantangan yang perlu dihadapi pada masa Kepemimpinan Joko Widodo. Hal ini kemudian mewujud dalam visinya, yaitu berupa "melanjutkan reformasi birokrasi".

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu tujuan utama yang ingin dicapai oleh Presiden Joko Widodo pada periode pertama kepemimpinannya adalah mewujudkan pertumbuhan ekonomi yang eksklusif dan berkelanjutan agar bisa menjadi negar...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia