Iklan

Pertanyaan

Remaja yang memasuki masa pubertas sebaiknya mendapatkan pendampingan dan pengarahan dari orangtuanya karena mereka akan mengalami perubahan-perubahan pada fisiknya.Perubahan yang terjadi pada tubuh mereka akan memberikan manfaat bagi dirinya. Manfaat dari pengarahan dari orangtuanya antara lain ....

Remaja yang memasuki masa pubertas sebaiknya mendapatkan pendampingan dan pengarahan dari orangtuanya karena mereka akan mengalami perubahan-perubahan pada fisiknya.Perubahan yang terjadi pada tubuh mereka akan memberikan manfaat bagi dirinya. Manfaat dari pengarahan dari orangtuanya antara  lain ....undefined 

  1. menjadi mudah tersinggungundefined 

  2. menjadi tidak percaya diri dan menutup diriundefined 

  3. menimbulkan kecemasan berlebih dan ketakutanundefined undefined

  4. lebih memahami dan siap menghadapi masa tersebutundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

43

:

29

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined undefined

Pembahasan

Manfaat dari pengarahan dari orangtuanya antara lainlebih memahami dan siap menghadapi masa tersebut. Orang tua memberikan pengaruh besar terhadap pertumbuhan dan perkembangan seorang anak. Pola pikir anak pertama kali terbentuk di lingkungan rumah dan seorang anak pertama kali mencontoh orang terdekat misalnya orang tua atau keluarga dekat. Sehingga untuk membentuk manusia yang baik, harus diawali dengan pola asuh, pendampingan dan keseharian yang baik. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Manfaat dari pengarahan dari orangtuanya antara  lain lebih memahami dan siap menghadapi masa tersebut. Orang tua memberikan pengaruh besar terhadap pertumbuhan dan perkembangan seorang anak. Pola pikir anak pertama kali terbentuk di lingkungan rumah dan seorang anak pertama kali mencontoh orang terdekat misalnya orang tua atau keluarga dekat. Sehingga untuk membentuk manusia yang baik, harus diawali dengan pola asuh, pendampingan dan keseharian yang baik.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Masa pubertas pada perempuan biasanya lebih ... daripada laki-laki.

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia