Iklan

Pertanyaan

Pusat Koperasi Pegawai Negeri (PKPN) merupakan koperasi pusat yang berkedudukan di ibukota kabupaten. SEBAB Koperasi pusat merupakan gabungan koperasi yang terdiri dari paling sedikit 3 koperasi primer. Dari kedua pernyataan tersebut, pilihan jawabannya adalah :

Pusat Koperasi Pegawai Negeri (PKPN) merupakan koperasi pusat yang berkedudukan di ibukota kabupaten.

                                                                         SEBAB

Koperasi pusat merupakan gabungan koperasi yang terdiri dari paling sedikit 3 koperasi primer.

 

Dari kedua pernyataan tersebut, pilihan jawabannya adalah :

  1. Pernyataan BENAR, alasan BENAR, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat

  2. Pernyataan BENAR, alasan BENAR, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat.

  3. Pernyataan BENAR, alasan SALAH.

  4. Pernyataan SALAH, alasan BENAR.

  5. Pernyataan dan alasan, keduanya SALAH.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

17

:

48

Klaim

Iklan

A. Uliya

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sultan Syarif Kasim

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Koperasi pusat merupakan gabungan dari paling sedikit 5 koperasi primer dan berkedudukan di ibukota kabupaten. Koperasi primer merupakan sebuah koperasi yang terdiri dari paling sedikit 20 orang yang tergabung pada koperasi tersebut dengan tujuan yang sama. Wilayahnya biasanya terdapat di tingkat kecamatan atau desa ataupun lembaga pemerintah dan sekolah-sekolah.

Koperasi pusat merupakan gabungan dari paling sedikit 5 koperasi primer dan berkedudukan di ibukota kabupaten. Koperasi primer merupakan sebuah koperasi yang terdiri dari paling sedikit 20 orang yang tergabung pada koperasi tersebut dengan tujuan yang sama. Wilayahnya biasanya terdapat di tingkat kecamatan atau desa ataupun lembaga pemerintah dan sekolah-sekolah.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Desa Maju Jaya yang mayoritas penduduknya berprofesi sebagai petani memiliki koperasi yang menyediakan alat-alat pertanian yang dibutuhkan oleh petani-petani Desa Maju Jaya. Jika dilihat berdasarkan t...

19

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia