Iklan
Pertanyaan
Pulau Batam terletak di perbatasan antara Indonesia dan Singapura. Kondisi itu menyebabkan masyarakat yang tinggal di Pulau Batam sering berinteraksi dengan penduduk dari daerah atau negara lain. Akibatnya, masyarakat Batam cepat mengalami perubahan sosial. Berdasarkan ilustrasi tersebut faktor yang menjadi penyebab perubahan sosial adalah ....
konflik antar masyarakat
pertambahan jumlah penduduk
pertentangan antar budaya
budaya dari masyarakat lain
penemuan baru di masyarakat
Iklan
R. Wahyu
Master Teacher
1
3.6 (3 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia